Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
Amerika Paranoid: Gempa 5,8 SR Sempat Diduga Serangan Teroris

Berita Terkait

1.540 views

Amerika Paranoid: Gempa 5,8 SR Sempat Diduga Serangan Teroris

Amerika Paranoid: Gempa 5,8 SR Sempat Diduga Serangan Teroris
Pegawai perkantoran di Delaware Avenue berkumpul di depan gedung setelah gempa terjadi

REPUBLIKA.CO.ID, MINERAL - Puluhan juta orang dari Georgia hingga Kanada tersentak Selasa oleh gempa terkuat untuk melanda Pantai Timur sejak Perang Dunia II. Tiga minggu sebelum peringatan Tragedi 11 September yang ke-10, pekerja kantor berhamburan keluar dari gedung pencakar langit New York dan Pentagon, "lega setelah menyadari guncangan yang terjadi akibat tindakan alam," tulis Associated Press.

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun beberapa bagian bangunan dilaporkan rusak. Retak muncul di dinding Monumen Washington dan Katedral Nasional, dimana dilaporkan terjadi kerusakan di menara.

Survei Geologi AS mengatakan gempa berkekuatan 5,8 pada skala Ritcher. Selama ini, gempa biasa terjadi di Pantai Barat. Pantai Timur tidak terbiasa dengan gempa bumi sama sekali, dan ini salah satu yang menimbulkan keresahan.

Di New York dan Washington, orang-orang mengatakan sempat berpikir ada ledakan atau serangan teroris. "Kami pikir itu adalah bom pada awalnya karena setiap orang sedang terfokus pada peringatan 11 September," kata Cathy McDonald, yang bekerja di kantor IRS di pusat kota Washington.

Ratusan orang tumpah keluar dari blok gedung pengadilan federalsetelah gempa melanda. Pekerja di Gedung Empire State bergegas ke jalan, melalui lusinan tangga darudar karena lift mati.

"Saya pikir kami akan ditabrak pesawat," kata salah satu pekerja, Marty Wiesner.

Adrian Ollivierre, seorang akuntan yang berada di kantornya di lantai 60 ketika gemetar dimulai, berkata, "Aku pikir saya sedang mengalami serangan jantung mungkin, dan aku melihat semua orang berjalan, aku berpikir mereka kena paranoia 9 / 11,tentang serangan teroris."

Gempa itu dirasakan hingga utara Toronto, Indiana dan Kentucky di bagian barat, serta  Atlanta dan Savannah di bagian selatan. Gempa juga dirasakan di  Massachusetts, di mana Presiden Barack Obama, yang berlibur di sana, mulai siap untuk bermain golf.

Gedung Putih mengatakan tidak ada laporan kerusakan besar untuk infrastruktur, termasuk bandara dan fasilitas nuklir. Dua reaktor nuklir di North Anna Power Station di Virginia secara otomatis mati begitu gempa mulai mengguncang, kata Roger Hannah, juru bicara Komisi Pengaturan Nuklir AS.Reaktor ini berada di daerah yang sama dengan pusat gempa, sekitar 80 mil barat daya dari Washington dan 40 mil barat laut dari Richmond.

Park Service menutup semua monumen dan kenangan di National Mall, dan ubin langit-langit jatuh di Reagan National Airport di luar Washington. Banyak pekerjadi Washington dipulangkan lebih cepat. Gedung Senat dibuka kembali pada sore hari bagi mereka yang ingin mengambil barang-barang mereka.

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Republika Online lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X