Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
3.259 views

Cetak Wirausahawan Muda, RJA Dukung Program Pondok Enterpreneur Ummat

MALANG (voa-islam.com)--Bisa sukses diusia muda merupakan sebuah impian bagi kebanyakan orang, khususnya anak muda. Untuk mewujudkannya, tentu butuh semangat dan jiwa pantang menyerah. Terpenting, generasi muda harus mampu menguasai perkembangan zaman dan mengembangkan potensi serta karakter dalam menangkap berbagai peluang usaha hingga menjadi seseorang yang sukses dan berkualitas di usia muda.

Hal tersebut mengemuka dalam acara Gebyar Wirausaha dengan tema “Shifting to be Better” yang digelar Kopma Universitas Negeri Malang, SINERGI, Sukses Berkah Communiy, dan berbagai usaha-usaha anak negeri, termasuk RJA (Rumah Jahit Akhwat), brand pakaian muslim muslimah yng mengutamakan style busana syar’i sebagai produk unggulannya.

Dikonfirmasi melalu pesan telegram, Owner RJA Zakiah Kartini mengatakan, kegiatan ini diharapkan bisa menjadi awal bagi para pemuda pemudi untuk mewujudkan generasi muda sukses dan mandiri di era sekarang ini. Meskipun saat ini usaha-usaha yang beredar dimasyarakat tak terbilang jumlahnya.

“Saya yakin kita yang ingin maju, punya visi yang tak bisa disepelekan,” imbuhnya, Kamis (30/1/2020) di Gedung Graha Cakrawala Universitas Negeri Malang.

Menurutnya, pengembangan karakter juga diperlukan dalam membentuk sikap generasi muda yang mandiri dan sukses. Generasi muda harus mulai bersikap kritis serta memiliki wawasan yang luas dalam pengembangan potensi, khususnya dalam menangkap berbagai macam peluang usaha di era sekarang ini.

“Ummat butuh wirausaha muslim yang baik. Jiwa-jiwa Abdurrahman bin Auf harus dimunculkan. Yah, tak hanya mahir dalam berbisnis, tapi dia juga bisa menjadi teladan bagi muslim di sekitarnya,” tukas Zakiah yang juga merupakan alumni ilmu gizi Universitas Hasanuddin.

Dengan mengubah manset, optimistis kemandirian dan sukses di usia muda bisa terwujud, Zakiah bersama sejumlah usaha lainnya berusaha mendorong dan mendukung terlaksananya proyek besar bakda kegiatan ini yakni didirikannya Pondok Enterpreneur Ummat.

Seminar kali ini menghadirkan pemateri Founder SBC CEO Sinergi Grup Ridwan Abadi, Ketua Umum Takmir Masjid Jogokariyan Muhammad Jazir, Vice President of Data Science GOJEK Syafri Bahar, Founder KBIHU ARMINA Malang Abah Awis, Master of Easy to Speak CEO KUPING Production, CEO High Performa Consulting.* [Ril/Syaf/voa-islam.com]

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Berita Dakwah Indonesia lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X