Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
12.275 views

Tiar Anwar Bachtiar: Doktrin Syiah; Ketika Kekaguman Berujung Kesesatan

BANDUNG (voa-islam.com) - Perkuliahan pekan ke-14 Sekolah Pemikiran Islam (SPI) Bandung berlangsung hari Jum’at (15/12/23) bertempat di Masjid Istiqomah. Topik pada perkuliahan malam itu adalah mengenai sejarah dan perkembangan dari aliran Syi'ah.

Sebagai salah satu sajian ilmu pada semester dua, kegiatan ini bertujuan untuk membekali para murid SPI agar memahami latar belakang kemunculan, sumber panduan dan penyimpangan yang dilakukan oleh Syi'ah.

“Syi'ah awalnya hanya mengidolakan sosok Ali hingga lambat laun berkembang menjadi sebuah fanatisme yang akhirnya menganggap Ali bin Abi Thalib adalah seorang yang terhindar dari dosa, seorang nabi bahkan sebagai Tuhan,” ujar Dr. Tiar Anwar Bachtiar sebagai pembukaan dalam perkuliahan

Lebih lanjut Tiar menjelaskan bahwa kemunculan Syi'ah adalah ulah dari Abdullah bin Saba seorang Yahudi berkulit hitam keturunan Nabi Sualaiman 'Alaihi Salaam yang terlalu fanatik.

Secara terperinci, Tiar menjekaskan bahwa Syi'ah terpecah menjadi 3 golongan. Syi'ah Rafidhah, golongan yang paling besar dan meyakini ada 12 imam, golongan kedua dengan jumlah lebih sedikit yakni Syi'ah Ismailiyah dan golongang yang paling sedikit adalah Syi'ah zaidiyah. Sebagaimana jumlahnya, Syi'ah rafidahlah yang banyak tersebar ke penjuru dunia.

Sebagai pemahaman yang menyimpang, Syi'ah mempunyai doktrin untuk digunakan sebagai sumber ajaran, yaitu Al Kafi. Tentunya hal ini bertentangan dengan Al-Qur’an dan Sunnah. “Jadi, nggak perlu kita buang-buang waktu untuk mendebat mereka karena memang sumber rujukannya berbeda, Syi'ah menggunakan perkataan dan perbuatan imam mereka dalam panduan beraqidah,” jelas Tiar sebelum menutup kelas dengan sesi diskusi.

Ratih, salah satu peserta SPI yang hadir di materi tersebut beranggapan ada beberapa kemungkinan alasan yang menyebabkan Muslim terpengaruh doktrin Syi'ah. “Satu, karena tidak punya pengetahuan akidah Islam yang sesungguhnya. Kedua karena ada poin-poin yang ia setujui dari ajaran Syi'ah”, ujar Ratih.  Poin-poin yang dimaksud itu terkait dengan beberapa esensi dari Islam yang masih terkandung dalam doktrin Syi'ah seperti amar ma’ruf nahyi munkar.

Oleh karena itu, umat muslim perlu lebih waspada dan berpegang teguh pada Al Qur’an, Hadits, dan jumhur ‘ulama shingga tidak terpengaruh oleh doktrin Syi'ah yang menyesatkan. (AO/Ab)

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Berita Dakwah Indonesia lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X