Kamis, 16 Mei 2019 21:40 wib

Cawapres nomor urut 02, Sandiaga Salahudin Uno bertakziyah ke keluarga petugas KPPS yang meninggal dunia pasca pemilu, almarhumah Nur Aidah Hayati di Jalan Ngagel Jaya Utara 2 Nomor 22, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (15/5/2019).
more →
Kamis, 16 Mei 2019 20:20 wib

Dalam kunjungannya ke Posko Front Pembela Islam (FPI) di Kecamatan Mandau, Ketua DPW Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Provinsi Riau Hendry Munief mengungkapkan bahwa FPI merupakan saudara dalam perjuangan.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 19:15 wib

Wakil Ketua BPN Prabowo-Sandi, Priyo Budi Santoso mengatakan bahwa sejarah telah mencatat cukup banyak terkait kehebatan tirani yang kemudian runtuh dikarenakan ketidakadilan
more →
Kamis, 16 Mei 2019 17:58 wib

adan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) memutuskan Komisi Pemilihan Umum (KPU) terbukti secara sah melanggar tata cara dan prosedur pendaftaran dan pelaporan lembaga survei. Dalam keterangan yang dikutip dari laman Bawaslu.go,id, Kamis (16/5/2019), KPU diperintahkan untuk segera memperbaiki tata cara lembaga survei yang melalukan penghitungan cepat pemilu 2019 tersebut.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 16:22 wib

Bawaslu menyatakan KPU telah melanggar prosedur dalam melakukan input data ke Sistem Informasi Penghitungan Suara (Situng). Karenanya, Bawasu memerintahkan KPU segera melakukan perbaikan sesuai proseudur dan tata cara yang berlaku.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 12:35 wib

Banyak cara untuk mendulang pahala pada bulan Ramadhan. Seperti yang dilakukan Pemuda Persis Sapeken dan Pemudi Persis Sapeken, Madura, Jawa Timur.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 12:15 wib

Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah kembali menyoroti penyelenggara Pemilu. Kata dia, ada kesan bahwa penyelenggara menyuruh para kontestan untuk berlaku curang
more →
Kamis, 16 Mei 2019 10:25 wib

Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) menilai Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah abai dalam penanganan kasus wafat dan sakitnya petugas Pemilu 2019. Karena ketidakseriusan ini, MER-C berencana akan menuntut KPU ke salah satu lembaga PBB.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 09:34 wib

YBM PLN meresmikan Masjid Cahaya di Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat. Masjid senilai satu miliar itu dibangun dalam kurun waktu sembilan bulan.
more →
Kamis, 16 Mei 2019 08:47 wib

Deru mesin mobil Dalmas memecah kepadatan arus lalulintas Kota Bogor pagi itu. Kursi-kursi penumpang nampak terisi dengan rapih oleh ratusan calon relawan dan puluhan relawan nusantara yang berasal dari 8 regional meliputi Relawan Nusantara Jakarta Timur, Jakarta Barat, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) serta Sukabumi dan Cilegon guna mengikuti gelaran Volunteer Basic Training (VBT) di Kawasan Gunung Bunder, Desa Pamijahan, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat dari tanggal 19-21 April 2019.
more →