Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Indonesia News

Kamis, 11 April 2019 11:30 wib

Ketua JPMI Denpasar: Pengusaha Sukses Berawal dari Impian

Ketua Jaringan Pengusaha Muslim Indonesia (JPMI) Denpasar, H Pamungkas berbagi tips untuk menjadi pengusaha sukses. Dikatakannya, orang-orang sukses biasanya memiliki impian besar. more →

Kamis, 11 April 2019 10:40 wib

Terkait Kasus Fajar Hidayah, Kuasa Hukum: Ketua PN Cibinong Sewenang-wenang

PN Cibinong rencanya akan melakukan lelang terhadap tanah dan bangunan Sekolah Islam Fajar Hidayah yang terletak di perumahan elit Kota Wisata Cibubur, Bogor, Jawa Barat pada 29 April 2019 mendatang. more →

Kamis, 11 April 2019 09:46 wib

[FOTO] Di Depan Ka'bah, Ratusan WNI Doakan Kemenangan untuk Prabowo-Sandi

Ratusan Warga Negara Indonesia yang tinggal di Makkah pada Rabu, (10/04) malam, menggelar thawaf dan do'a bersama di depan Ka'bah untuk kemenangan pasangan Prabowo-Sandi. Hal ini dilakukan sebagai bentuk dukungan kepada pasangan yang direkomendasikan oleh hasil ijtihad ulama itu more →

Kamis, 11 April 2019 07:31 wib

SPMI Arab Saudi : PKS Satu-satunya Partai Paling Siap Mengawal Pemilu

Serikat Pekerja Migran Indonesia (SPMI) Arab Saudi menyebut Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menjadi satu-satunya partai politik yang paling siap menghadapi Pemilu. Hal tersebut diungkapkan Kris Abdurrahman, Ketua SPMI Arab Saudi usai melakukan rapat koordinasi Tim Relawan Pemantau Pemilu (TRPP) di Jeddah, Arab Saudi, Rabu, (10/04). more →

Kamis, 11 April 2019 06:30 wib

Jamaah Ansharu Syariah: 4,5 Tahun Pemerintah Jokowi Banyak Rugikan Umat Islam

Amir Jamaah Ansharu Syariah, Ustadz Muhammad Achwan mengimbau kaum muslimin untuk berhati-hati menentukan pilihannya dalam pemilu yang akan dilaksanakan dalam beberapa hari kedepan. more →

Rabu, 10 April 2019 21:16 wib

[FOTO] Massa Prabowo Luber di Solo

Prabowo Subianto, capres nomor urut 02 melakukan kampanye akbar di Stadion Sriwedari Solo, Jawa Tengah, Rabu (10/4/2019). Ratusan ribu masyarakat memadati jalan hingga di dalam stadion. more →

Rabu, 10 April 2019 18:25 wib

KPK Diminta Segera Periksa Nusron Wahid

Wakil Direktur Madrasah Anti Korupsi (MAK), Gufroni, SH, MH meminta agar Nusron Wahid diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hal ini terkait informasi tersangka suap Bowo Sidik Pangarso yang memberi pengakuan jika ia diperintahkan Nusron menyiapkan 400 ribu amplop untuk serangan fajar. more →

Rabu, 10 April 2019 17:51 wib

Sandi akan Perbaiki Sistem dan Tingkatkan Layanan di E-KTP

Cawapres 02, Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan, daripada membuat janji-janji baru, lebih baik menggunakan yang telah ada dengan sembari memperbaiki sistemnya, ditingkatkan more →

Rabu, 10 April 2019 16:51 wib

Dua Serikat Karyawan BUMN Nyatakan Netral di Pilpres

Muhammad Said Didu merasa bersyukur karena ada beberapa BUMN yang memilih tidak ikut “kampanye” atau memihak ke salah satu capres 2019 more →

Rabu, 10 April 2019 15:51 wib

Majelis Syuro PBB Ajak Masyarakat Dukung Prabowo-Sandi

Ketua Majelis Syuro Partai Bulan Bintang (PBB), MS Ka’ban mengajak masyarakat Indonesia untuk memilih pasangan calon dengan nomor urut 02, Prabowo-Sandi more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren