Ahad, 17 Februari 2019 12:12 wib

Sekolah Islam Terpadu (SIT) Fajar Hidayah Kota Wisata, Bogor, Jawa Barat menerima penghargaan ‘Silver Medal’ dari Duta Besar Republik Ceko, H.E Ivan Hotek pada Kamis (14/2/2019) lalu. Penghargaan diberikan di kediaman Dubes Republik Ceko, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat.
more →
Ahad, 17 Februari 2019 11:48 wib

Acara talkshow dan diskusi bertajuk "Bencana RUU P-KS", digelar di Hotel Garuda Plaza Medan pada Ahad malam pekan lalu (10/2/2019). Dalam talkshow tersebut beberapa pembicara lokal dan nasional turut hadir.
more →
Ahad, 17 Februari 2019 11:01 wib

Secara jujur, salah satu pengamat mengatakan bahwa infrastruktur ada di beberapa sektor sehingga tidak bisa mengeneralisasi. "Yang saya lihat dan rasakan sendiri adalah misalnya tol
more →
Ahad, 17 Februari 2019 09:52 wib

Secara serentak Sabtu 16 Februari 2019, Aliansi Cinta Keluarga (AILA) Indonesia melakukan edukasi di beberapa kota, terkait Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU P-KS).
more →
Ahad, 17 Februari 2019 09:01 wib

Keadilan dalam pembangunan nampaknya masih menjadi hal yang perlu diperhatikan bagi capres yang nantinya maju sebagai pemenang. Jangan seperti sekarang, di mana dinilai oleh pengamat
more →
Ahad, 17 Februari 2019 07:01 wib

Pendiri Rujak Center for Urban Studies, Marco Kusumawijaya mengatakan bahwa salah satu akibat dari naiknya Dolar dan lemahnya Rupiah atas pembangunan karena bahan dasar untuk
more →
Ahad, 17 Februari 2019 05:01 wib

Anggota TKN, Taufik Basari adu argumentasi dengan Anggota BPN, Faldo Maldini. Dalam adu ergumen itu, hal yang dibahas adalah bagaimana pandangan ke depan pasangan kedua Capres
more →
Sabtu, 16 Februari 2019 23:25 wib

Wasekjen PAN, yang juga merupakan Anggota BPN Prabowo-Sandi, Faldo Maldini menjawab ucapan seperti sindirian dari Anggota TKN, Taufik Basari (Tobas) terkait Ketumnya, Zulkifli Hasan ketika
more →
Sabtu, 16 Februari 2019 22:25 wib

BPN Prabowo-Sandi, Faldo Maldini menilai pemerintah saat ini agak kurang kredibilitas untuk berpikir suistanble development
more →
Sabtu, 16 Februari 2019 21:25 wib

Kendati mengaku apa yang diungkapkan oleh TKN Jokowi-Ma'ruf soal satgas memberantas mafia benar adanya di beberapa sektor, tetapi menurut Jubir BPN, Faldo Maldini itu belum cukup
more →