Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Senin, 27 Mei 2013 15:28 wib

Catatan Relawan di Gaza: Aksi Donor Darah Jamaah Masjid Umari

Pada hari Jum'at tanggal 24 Mei 2013 setelah sholat Jum'at, imam Masjid Umari Jabalia City Gaza Utara, Syeikh Thaha berdiri di depan para Jama'ah dan menyampaikan pengumuman bahwa setelah sholat sunnah akan diadakan aksi donor darah untuk warga Gaza more →

Senin, 27 Mei 2013 10:24 wib

Presiden PKS Anis Matta, Kembali Diperiksa KPK

Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Anis Matta, akan memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi guna diperiksa dalam kasus dugaan suap daging sapi impor. ?Sebagai warga negara yang baik, saya akan hadir,? kata Anis Matta usai rapat di DPP PKS, Jakarta Selatan, tadi malam. more →

Senin, 27 Mei 2013 10:20 wib

Pena Relawan Indonesia diGaza: Warga Gaza Butuh Stok Darah Saat Perang

Salah satu kendala utama yang sering dialami seluruh Rumah Sakit (RS) di wilayah Jalur Gaza, Palestina termasuk Rumah Sakit terbesar di Jalur Gaza yaitu RS. Asy-Syifa? adalah keterbatasan stok darah disaat perang berlangsung. more →

Senin, 27 Mei 2013 06:37 wib

Densus 88 Harus Dilawan Dengan Fisik Yang Nyata, Bukan Sekedar Kata

Kesadisan Densus 88 dalam menangkap dan membunuh aktivis Islam yang diduga teroris harus disikapi serius oleh umat Islam. Potensi umat Islam yang ada juga perlu disinergikan secara bersama untuk melawan Densus 88 dengan fisik yang nyata dan bukan sekedar kata-kata more →

Senin, 27 Mei 2013 05:55 wib

Dengan Adanya Pemimpin Bersyari'ah, Umat Islam Akan Punya 'Izzah

Umat Islam Indonesia yang mayoritas ternyata tidak bisa mengamalkan agamanya secara nyata. Bahkan tak sedikit kehormatan kaum muslimin dilecehkan segelintir kelompok. Untuk itu, harus ada pemimpin bersyarriah yang akhirnya bisa membuahkan 'izzah Islam wal muslimin more →

Ahad, 26 Mei 2013 20:03 wib

Dauroh Kitab Dibatalkan Sepihak, Inilah Nasehat untuk Pengurus DKM

Daurah Kitab Fie Dzilali Shiroh an Nabawiyyah karya Asy Syahid -kama nahsabuhu- Syaikh Mansour Asy Syamy dibatalkan secara sepihak oleh takmir masjid dengan alasan keamanan. ustadz Fuad Al Hazimi selaku pembicara dalam dauroh itu pun menyampaikan nasehatnya kepada pengurus DKM more →

Ahad, 26 Mei 2013 08:26 wib

ISAC: Ada Tiga Luka Tembak pada Jenazah Abu Roban

Jenazah Abu Roban terdapat tiga luka tembak. Kesaksian ini di sampaikan para saksi mata yang melihat jenazah Abu Roban di rumah duka di daerah Desa Timbang, Kecamatan Banyuputih, Batang, Jawa Tengah, Sabtu (25/5/2013). more →

Ahad, 26 Mei 2013 08:02 wib

Pengamat Zionis: Fatin, Ajang Pencarian Bakat & Program Yahudi

Ajang pencarian bakat sebenarnya tidal lepas dari program Yahudi. Mereka sadar cara paling ampuh melumpuhkan para pemuda muslim adalah menjauhkan mereka dari gaya hidup Islam dan mendekatkan mereka pada hedonism dan hiburan. Demikian dikatakan Pengamat Gerakan Zionisme Muhammad Pizaro Novelan Tauhidi melalui email yang dikirim ke voa-islam. more →

Ahad, 26 Mei 2013 07:41 wib

Tolak Miss World, Dorong Indonesia Sebagai Pusat Busana Muslim Dunia

Ketua Persatuan UKM Thamrin City, Fikri Bareno yang juga Ketua PP Ittihadiyah menampik jika penyelenggaraan Miss World di Indonesia dapat meningkatkan kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia. Menurutnya, untuk meningkatkan kunjungan wisman ke Indonesia masih banyak cara yang bermartabat dibandingkan menyelenggarakan kontes kecantikan Miss World. more →

Ahad, 26 Mei 2013 07:28 wib

Pusat Grosir Thamrin City Lantai 5: Busana Muslim Super Murah

Sekitar dua bulan ke depan, umat Islam akan memasuki bulan Ramadhan. Sebelum memasuki bulan suci itu, produsen busana Muslim yang tergabung dalam ?Persatuan UKM Thamrin City? khususnya di lantai 5(dekat Bunderan HI), Jakarta Pusat, mulai mempersiapkan diri memproduksi dan mempromosikan aneka produk busana Muslim. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren