Senin, 14 Januari 2013 08:37 wib

FPI juga meminta Kapolri Jenderal Timur Pradopo supaya mencopot Kapolda Sulawesi Tengah yang dinilai tidak becus mengatasi dan menyelesaikan persoalan keamanan di wilayah Sulteng. Sementara atas rencana Polri mengirimkan kembali aparat ke Poso, FPI dengan tegas menolak. FPI malah menyarankan agar pasukan yang berada di Poso segera ditarik kembali.
more →
Senin, 14 Januari 2013 08:25 wib

FPI tetap konsisten menyerukan agar Detasemen Khusus anti Teror 88 (Densus 88) segera dibubarkan. Sudah berapa banyak nyawa umat Islam melayang akibat kebrutalan korps berlambang burung hantu ini, keberadaannya hanya untuk membunuhi umat Islam belaka. BUBARKAN DENSUS 88 !!! desak Habib Rizieq Syihab
more →
Senin, 14 Januari 2013 08:01 wib

Secara histori, Partai Amanat Nasional (PAN) yang sebelumnya mendapat dukungan warga Muhammadiyah, kini mendeklarasikan dirinya sebagai partai terbuka, bahkan untuk pertama kalinya menggelar perhelatan perayaan Natal tingkat nasional di GOR Cenderawasih, Jayapura, Papua, Ahad (13/1).
more →
Ahad, 13 Januari 2013 18:59 wib

Tim Pencari fakta dan Rehabilitasi TPFR Bima menyampaikan hasil investigasi lapangan yang sangat kontradiktif dengan pernyataan pihak kepolisian. Ternyata Bahtiar yang ditembak mati Densus 88 tidak pernah pergi ke Poso.
more →
Sabtu, 12 Januari 2013 16:43 wib

Ustadz Khoirul RS Ketua DPW FPI Solo mensinyalir adanya pembiaran dari pemerintahan pusat terhadap OPM dan RMS. Ia pun menduga adanya agenda menjauhkan masyarakat dari syari?at Islam.
more →
Sabtu, 12 Januari 2013 12:52 wib

Ustadz Khoirul yang juga menjabat sebagai Ketua Bidang Nahi Mungkar DPD FPI Jawa Tengah menyerukan agar elemen Islam menyatukan langkah segera membubarkan Densus 88.
more →
Sabtu, 12 Januari 2013 12:04 wib

Ketua DPW FPI Solo, enyatakan cap teroris dan kerja Densus 88 yang brutal hanya dikhususkan dan ditujukan kepada umat Islam saja. Buktinya, organisasi Kristen separatis teroris seperti RMS atau OPM di Maluku dan di Papua tidak ditindak oleh Densus 88.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 23:50 wib

Kinerja Densus 88 yang asal tangkap dan asal tembak dalam menangani kasus Poso beberapa bulan terakhir membuat Ustadz Adnan Arsal (65) tokoh umat Islam Poso geram.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 13:36 wib

Setelah 20 hari, yaitu per tanggal 10 Januari 2013 jam 19:27 wib Total Donasi #ITJPeduliSuriah mencapai Rp. 29.418.031,-.Dan terus bertambah sampai saat ini. #ITJPeduliSuriah mengajakUmat Islam Indonesia turut membantu saudara Muslim di Suriah, karena Ukhuwah Islamiyah menembus batas Negara, samudra dan benua.
more →
Jum'at, 11 Januari 2013 08:09 wib

Melalui akun twitternya '@farhatabbaslaw', pengacara Farhat Abbas menulis "Ahok sana sini protes plat pribadi B 2 DKI dijual polisi ke orang umum katanya! Dasar Ahok plat aja diributin! Apapun platnya tetap Cina." Kicauan itu tayang pada 9 Januari 2013.
more →