Selasa, 2 Mei 2017 16:01 wib

Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF-MUI) menegaskan akan menggelar Aksi Simpatik Bela Islam pada 5 Mei 2017 mendatang atau dikenal dengan Aksi Simpatik 55.
more →
Selasa, 2 Mei 2017 09:51 wib

Masyarakat Indonesia sudah cukup plural dan menghargai adanya keberagaman yang ada. Tetapi masyarakat akan tersinggung dengan serius apabila adanya sikap atau perilaku yang
more →
Selasa, 2 Mei 2017 06:51 wib

Ketua Umum PP Pemuda Muhammdiyah, Dahnil Anzar Simanjuntak menyatakan bahwa tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap terdakwa penoda agama, Ahok nampak melecehkan
more →
Selasa, 2 Mei 2017 06:17 wib

Senin malam (1/5/2017), ratusan pendukung Ahok-Djarot melakukan aksi bakar lilin di depan Balai Kota, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat.
more →
Senin, 1 Mei 2017 23:45 wib

Bagi masyarakat DKI Jakarta khususnya, dan masyarakat Indonesia secara umum mesti mengerti bahwa di negeri ini isu-siu agama sangat sensitif. Tidak hanya di Indonesia
more →
Senin, 1 Mei 2017 21:45 wib

Mantan Komisioner Komisi Kejaksaan, Kaspudin Noor menyebutkan bahwa salah satu tugas dari Komisi Kejaksaan adalah melakukan pengawasan terhadap kinerja ataupun perilaku dari
more →
Senin, 1 Mei 2017 19:45 wib

Banyak orang yang mengira bahwa diadilinya Ahok karena kasus penistaan agama terkait urusan Pilkada. Padahal tidak demikian, misalkan saja beberapa orang Islam yang menistakan agama
more →
Senin, 1 Mei 2017 16:14 wib

Sejumlah buruh yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja Logam Elektronik dan Metal Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSP LEM SPSI) membakar puluhan karangan bunga yang ada di Jalan Medan Merdeka Selatan Jakarta Pusat.
more →
Senin, 1 Mei 2017 11:46 wib

Dikabarkan jumlah karangan bunga untuk Ahok-Djarot yang dikirim ke Balaikota Jakarta sudah mencapai tujuh ribu lebih. Karangan bunga yang sudah kering dan layu tentu menjadi sampah yang menumpuk.
more →
Senin, 1 Mei 2017 08:51 wib

Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Desmond J Mahesa berpendapat, tuntutan ringan yang dilayangkan Jaksa Penuntut Umum terhadap Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dalam kasus dugaan penistaan agama bisa menjadi pemicu konflik sosial. Menurutnya, konflik sosial di masa yang akan datang bisa jadi lebih banyak dibanding sebelumnya, akibat tuntutan yang dianggap terlalu ringan tersebut.
more →