Rabu, 1 Desember 2021 06:34 wib

Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Fahri Hamzah meminta pemerintah membuka peluang kepada daerah untuk mengajukan pasangan calon presiden (capres) calon wakil presiden (cawapres) pada Pemilihan Presiden (Pilpres).
more →
Rabu, 1 Desember 2021 06:15 wib

Anggota Komisi VIII DPR RI Bukhori Yusuf mendorong keberpihakan Menteri Agama terhadap nasib guru madrasah honorer dan guru yang telah tersertifikasi namun tidak kunjung memperoleh inpassing. Bukhori mengaku dirinya menerima banyak aspirasi dari para guru maupun asosiasi seperti Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) yang mengeluhkan soal masalah penyetaraan gaji, tunjangan, hingga kurikulum.
more →
Rabu, 1 Desember 2021 06:06 wib

Sekum MUI Sulsel DR KH Muammar Bakry Lc MA juga mengusulkan setiap kabupaten minimal ada dua atau tiga ulama yang dicetak dengan biaya MUI setempat
more →
Rabu, 1 Desember 2021 02:02 wib

Dewan Da’wah dan perwakilan MOI lainnya juga memandang Permendikbudristek PPKS tidak berpijak pada Hak Asasi Manusia Partikular yang mempertimbangkan Kewajiban Asasi Manusia
more →
Selasa, 30 November 2021 21:37 wib

Kami sangat mendukung program pemerintah dalam mendorong penguatan pelaku UMK, khususnya program sertifikasi halal gratis yang dilaksanakan oleh BPJPH bagi pelaku
more →
Selasa, 30 November 2021 19:48 wib

Bagi anak-anak kelahiran 1990-an, romantisisme masa kecil selalu terkait dengan barang-barang khas yang kini telah langka. Misalnya jajanan, lagu-lagu pop, majalah, hingga tren dan permainan.
more →
Selasa, 30 November 2021 08:06 wib

Belum lagi reda lonjakan kasus terutama di negara-negara Eropa, kini dunia harus menghadapi ancaman varian baru Covid-19. Setelah varian Alpha, Beta, Gamma, dan Delta masuk kategori Varian of Concern (VOC) WHO, kini varian baru bernama varian Botswana atau B.1.1.529 atau Omicron juga masuk kategori VOC. Diidentifikasi kali pertama dari Afrika Selatan, varian baru ini kemungkinan memiliki tingkat penularan tinggi.
more →
Senin, 29 November 2021 19:00 wib

Bertepatan dengan Hari Solidaritas Internasional untuk Palestina, 29 November 2021, Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Wali Kota Hebron menandatangani nota kesepahaman dalam pembangunan Rumah Sakit Indonesia Hebron (RSIH) secara daring.
more →
Senin, 29 November 2021 17:53 wib

Mahkamah Konstitusi (MK) telah mengungkapkan bahwa Undang-Undang Nomor 11/2020 tentang Cipta Kerja menyalahi UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menegaskan bahwa putusan hukum MK itu harus dihormati.
more →
Senin, 29 November 2021 17:36 wib

Pemerintah menghormati dan berkomitmen untuk segera melaksanakan Putusan Uji Formil Mahkamah Konstitusi (MK) atas Undang-Undang (UU) Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.
more →