Kamis, 14 Januari 2021 07:43 wib

Meski SKB 4 Menteri pada akhir 2020 lalu menyebutkan dimungkinkannya pembelajaran tatap muka dimulai pada semester genap 2021, pada kenyataannya masih lebih banyak wilayah yang memutuskan menunda pembelajaran tatap muka di sekolah mengingat pandemi Covid-19 masih mengganas.
more →
Kamis, 14 Januari 2021 07:14 wib

Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyampaikan rekomendasi untuk Peta Jalan Pendidikan 2020-2035 Kemendikbud RI dalam perspektif pendidikan, agama, moral, karakter, dan budaya.
more →
Kamis, 14 Januari 2021 06:53 wib

Setelah vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan asal China, Sinovac mendapat izin penggunaan darurat dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan fatwa halal dari Majelis Ulama Indonesia (MUI), hari ini (13/1), Indonesia memulai tahapan vaksinasi.
more →
Kamis, 14 Januari 2021 06:14 wib

Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama menerbitkan sertifikat halal vaksin Sinovac untuk Covid-19 menyusul penerbitan fatwa halal oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Nomor 2 Tahun 2021 pada 11 Januari 2021 kemarin.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 19:56 wib

September 2020, Indef memperkirakan kemiskinan naik sebesar 1,63 juta jiwa akibat pandemi. Depresi masal sektor ekonomi mempertajam jarak sosial antara yang kaya dan miskin. Angka tersebut diperkirakan jauh lebih besar pada awal Januari 2021.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 19:21 wib

Para pengguna WhatsApp (WA) menerima notifikasi soal persetujuan ketentuan dan kebijakan baru yang diluncurkan pada 8 Februari 2021.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 15:27 wib

Ketua Dewan Pembina Aksi Cepat Tanggap (ACT) Ahyudin menilai ketakwaan merupakan instrumen penting dalam memajukan bangsa.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 13:39 wib

Fakultas Psikologi Universitas Yarsi menggelar webinar Psylegis dengan topik How Legislative Works On BPM? Acara ini diselenggarakan pada Sabtu, 9 Januari 2021 dengan menghadirkan pembicara tunggal Anggota Komisi XI DPR RI dari Fraksi PKS, Anis Byarwati.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 13:17 wib

Sekretaris Jenderal MUI Pusat Buya Amirsyah Tambunan Rabu (13/01) pagi ini mengikuti vaksinasi perdana di Istana Negara, Jakarta. Buya Amir menjadi salah satu peserta vaksinasi perdana dari unsur tokoh agama. Selain Buya Amir, ada pula Rais Suriyah PBNU KH. Ahmad Ishomuddin.
more →
Rabu, 13 Januari 2021 12:27 wib

Pengurus Dewan Dawah Islamiyah Indonesia (DDII) Kabupaten Bogor, mengunjungi kediaman Capt. Afwan, pilot Pesawat Sriwijaya Air SJ182 rute Jakarta-Pontianak yang mengalami musibah di Perairan Kepulauan Seribu, pada Hari Sabtu (9/1/2021) sore.
more →