Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Selasa, 9 April 2019 11:52 wib

Musyawarah Ulama dan Tokoh Islam di Solo Pertegas Dukung Prabowo-Sandi

Para ulama dan tokoh umat Islam yang bermusyawarah di Solo, Jawa Tengah, Sabtu (6/4/2019) mengeluarkan seruan terkait pilpres. Salah satu seruannya adalah memaksimalkan dukungan kepada Prabowo-Sandi. more →

Selasa, 9 April 2019 01:26 wib

Danramil Apresiasi Pengobatan dan Fogging Gratis IDC di Masjid Agung Bekasi

DKM Masjid Agung Al Barkah Kota Bekasi, Jawa Barat gandeng Infaq Dakwah Center (IDC) menggelar bakti sosial pengobatan dan fogging gratis, Sabtu dan Ahad (6-7/4/2019). more →

Senin, 8 April 2019 23:32 wib

Majelis Mujahidin Minta Iklan SARA PSI di Televisi Dihentikan

Majelis Mujahidin menilai tayangan iklan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang dikemas dalam bentuk lagu dangdut berbunyi: “Tolak poligami, coblos PSI” bernuasa SARA serta menghina dan mendiskreditkan ajaran agama Islam. more →

Senin, 8 April 2019 22:20 wib

Ustaz Bachtiar Nasir Sebut Kampanye Akbar 02 di GBK Patahkan Tradisi Kampanye Joget-joget

Ketua Majelis Pelayan Indonesia (MPI) Ustaz Bachtiar Nasir menampik bahwa kampanye akbar Prabowo-Sandi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) merupakan kampanye identitas. Ia lebih tepat menyebut sebagai kampanye yang sarat dengan kearifan lokal dan tidak melenceng dari tradisi orang Indonesia. more →

Senin, 8 April 2019 10:42 wib

Bantu Mustahik, BAZNAS Jajaki Kerjasama dengan IDC

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) menjalin kerjasama dengan Infaq Dakwah Center (IDC) dalam program pelayanan bantuan kepada para mustahik. more →

Senin, 8 April 2019 07:20 wib

Polemik Shaf Shalat Subuh di GBK, Ini Jawaban Habib Hanif

Alih-alih mengapresiasi kampanye akbar Prabowo - Sandi pada Ahad kemarin (7/4/2019) di GBK yang bisa berlangsung tertib, rapih bahkan usai acara pun suasana GBK kembali bersih seperti semula, beberapa pijak justru mengangkat shaf shalat subuh jamaah yang mereka bilang tidak Islami bercampur baur antara laki-laki dan perempuan. more →

Ahad, 7 April 2019 22:57 wib

Pimpinan Majelis Mujahidin: Umat Islam Jangan Golput pada 17 April Nanti

Ketua Lajnah Tanfidziyah Majelis Mujahidin, ustaz Irfan S Awwas menyerukan umat Islam Indonesia untuk berpartisipasi aktif dalam proses politik yang ada di Indonesia saat ini. more →

Ahad, 7 April 2019 21:54 wib

Di Kampanye Akbar, Habib Rizieq Kembali Ungkap Alasan Kenapa Harus Pilih Prabowo-Sandi

Imam Besar FPI, Habib Rizieq Syihab memberikan sambutannya dalam acara kampanye akbar Prabowo - Sandi di GBK Jakarta Ahad pagi (7/4/2019). more →

Ahad, 7 April 2019 21:10 wib

UBN Sebut Alumni Pesantren Persis Mampu jadi Titik Balik Kebangkitan Baru untuk Islam Indonesia

Hari ini adalah titik balik kebangkitan baru untuk Islam yang lebih jaya di Indonesia, dengan satu syarat anda semua harus menjadi penerus pendahulu Persis more →

Ahad, 7 April 2019 09:21 wib

Cara Unik KH Tengku Zulkarnain Kampanyekan Prabowo-Sandi

KH Tengku Zulkarnain, Wakil Sekjen Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat memiliki cara unik mengkampanyekan Prabowo Sandi. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren