Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Senin, 24 September 2018 09:37 wib

Sambut Hijriah, Masjid Al Ikhlas VGH Bekasi Gelar Donor Darah

Jamaah Masjid Al Ikhlas Perum Vila Gading Harapan (VGH) kelurahan Bahagia Ujung Harapan Kabupaten Bekasi menyumbangkan darahnya dalam rangkaian kegiatan Gema Muharam atau Ceria Awal Muharam (Camar), Sabtu 22 September 2018. more →

Ahad, 23 September 2018 15:19 wib

Aksi HMI Sukoharjo Sikapi Kriminalisasi Aktivis, Termasuk Kasus Aktivis dengan PT RUM

HMI Cabang Sukoharjo melakukan aksi demo di depan gedung DPRD Sukoharjo. Mahasiwa dalam aksinya memprotes terkait tindakan kepolisian yang melakukan kriminalisasi terhadap aksi mahasiswa hampr di beberapa daerah. Di Sukoharjo kriminalisasi aktivis pembela rakyat akibat pencemaran limbah PT RUM. Di Bengkulu pada 18 September 2018 yang lalu juga terulang kembali, dan lainnya. more →

Ahad, 23 September 2018 08:20 wib

Mushola Pertama untuk Lombok

Yayasan Rumah Infaq Indonesia menandai pembangunan Lombok dengan meresmikan salah satu mushola terpadu dari 100 mushola yang direncanakan untuk didirikan. more →

Sabtu, 22 September 2018 20:16 wib

Polisi Desak Batalkan Deklarasi Kebangsaan di Tangsel

Meskipun tidak ada aturan perundang-undangan yang dilanggar dalam rencana Deklarasi Kebangsaan yang akan digelar Ahad besok (23/9), namun Polres Tangsel bersikukuh untuk membatalkan acara tersebut. more →

Jum'at, 21 September 2018 20:26 wib

Forjim Latih Jurnalistik Dasar 3000 Dai Parmusi di Jambore Nasional

Forum Jurnalis Muslim (Forjim) menjalin kerja sama program dengan Persaudaraan Muslimin Indonesia (Parmusi). Forjim akan mengisi pelatihan jurnalistik 3000 dai pada Jambore Nasional Parmusi yang berlangsung Senin hingga Kamis, 24-27 September 2018 di Taman Nasional Cibodas, Jawa Barat. more →

Jum'at, 21 September 2018 20:20 wib

Anggotanya Ditangkap Soal Video Hoax, FPI Minta Aparat Bersikap Bijak

Koordinator Badan Hukum Front (BHF) FPI Azis Yanuar menilai penangkapan tersebut terlalu dini, karena anggota FPI itu tidak bermaksud dengan sengaja menyebarkan. more →

Jum'at, 21 September 2018 06:46 wib

Innalillahi, Komandan Kokam Jawa Tengah Berpulang

Berita duka datang dari keluarga besar Pemuda Muhammadiyah. more →

Kamis, 20 September 2018 14:51 wib

Debu Ajak Masyarakat Lombok Bergembira dengan Dzikir

Gempa Lombok menarik simpati banyak kalangan, tidak terkecuali kelompok musik Debu. Grup bergenre musik sufistik itu turut ambil bagian meringankan beban para penyintas gempa Lombok. Hal tersebut diungkapkan pentolan Debu, Mustafa Kumayl. more →

Kamis, 20 September 2018 12:35 wib

PERSIS: Tak Ada Forum Legal Alumni Santri Kami Dukung Jokowi

Ormas Persatuan Islam (PERSIS) menegaskan tidak ada forum atau badan resmi alumni santrinya yang mendukung pasangan calon persiden dan wakil Presiden Joko Widodo-Ma'ruf Amin. Pernyataan tersebut membantah klaim Forum Alumni Santri PERSIS yang tergabung dalam relawan Kotak Hijau Pro-Jokowi. more →

Kamis, 20 September 2018 11:42 wib

Dituduh Eksploitasi Isu Agama, GNPF: Hanya Kawal Fatwa Kiyai Ma'ruf

Sekjen Gerakan Nasional Pengawal Fatwa (GNPF) Ulama, Ustadz Muhammad Al Khaththath membantah tudingan kubu Pro-Joko Widodo dari Relawan Kotak Hijau. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren