Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Rabu, 21 Oktober 2015 22:55 wib

Ini Beda Kasus Tolikara dengan Aceh Singkil

Mustofa B. Nahrawardaya, Koordinator Indonesian Crime Analyst Forum (ICAF) menegaskan bahwa kasus di Aceh Singkil, Aceh berbeda dengan kasus di Tolikara, Papua. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 21:33 wib

MUI Minta Jokowi Berperan Aktif Menghentikan Konflik Al-Aqsha dan Suriah

Serangan Israel ke Masjid Al Aqsha semakin gencar. Untuk itu Majelis Ulama Indonesia (MUI) mendorong Pemerintah Indonesia untuk berperan dalam menghentikan serangan tersebut. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 20:03 wib

MIUMI Canangkan Kaderisasi Kepemimpinan Antar Ormas Islam

Ustadz Bahtiar Nasir, Sekretaris Jenderal Majelis Intelektual Ulama Muda Indonesia (MIUMI) mengatakan bahwa MIUMI memiliki wacana membangun kaderisasi nasional yang melibatkan seluruh lapisan masyarakat. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 16:09 wib

Toleransi Itu Bukan Berarti Harus Ada Gereja di Samping Masjid

Mustofa B. Nahrawarday, Koordinator Indonesian Crime Analyst Forum (ICAF) menilai bahwa akar masalah kasus pembakaran gereka liar di Aceh Singkil bukanlah karena intoleransi. Tetapi murni kemarahan masyarakat atas pelanggaran yang sudah lama dilakukan pemeluk Kristen di sana. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 15:28 wib

Ustadz Bachtiar Nasir: Perang Suriah Bangkitkan Semangat Jihad Umat Islam Indonesia

Ustadz Bahtiar Nasir, Ketua Umum Forum Indonesia Peduli Syam (FIPS) menyebutkan bahwa rakyat Indonesia harus memiliki ruh jihad dalam berkehidupan. Terlebih saat ini Indonesia sedang berada dalam kondisi yang sedang dirongrong oleh berbagai negara. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 14:56 wib

Asal-Usul Istilah Undung-undung dan Merebaknya Gereja Liar di Aceh Singkil

Saat menginjak di bumi Aceh Singkil, seringkali kita mendengar istilah undung-undung ketika menyebut salahsatu rumah ibadah yang tidak jelas kriterianya. Akibatnya, menjadi sulit membedakan mana gereja dan mana undung-undung, mengingat undung-undung sudah seperti bangunan gereja. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 13:55 wib

Ustadzah Lutfiah Sungkar Meninggal Dunia

Innalillahi wa innailaihi rajiuun. Ustadzah Lutfiah Sungkar berpulang di usianya yang ke-68 tahun. Kabar duka itu pertama kali tersiar melalui akun Instagram Shireen Sungkar, yang tak lain adalah keponakan Lutfiah. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 12:38 wib

Penuhi Tuntutan Warga, Sejumlah Gereja Liar di Aceh Singkil Sudah Dirobohkan

Sejak Ahad (18/10) malam, pihak kepolisian terlihat berjaga-jaga dalam rangka penertiban rumah ibadah ilegal di Kabupaten Aceh Singkil. Aparat bersenjata dan barakuda didatangkan dari Banda Aceh sejak pukul 03.00 dinihari di depan Hotel Indah Sari, Jalan Iskandar Muda, Rimo, Kecamatan Gunung Meriah, Kabupaten Aceh Singkil. more →

Rabu, 21 Oktober 2015 12:01 wib

Bupati Aceh Singkil Diduga Lakukan Kontrak Politik dengan Gereja

Terjadinya kasus pembakaran gereja ilegal di Aceh Singkil, pada Selasa (13/10/2015) lalu dinilai banyak pihak karena ketidaktegasan Bupati Aceh Singkil, Safriadi dalam menertibkan gereja-gereja liar. more →

Selasa, 20 Oktober 2015 22:27 wib

Oknum Tidak Bertanggung Jawab Robohkan Papan Nama Pesantren Tahfidz di Medan

perobohan papan nama pesantren itu terjadi Rabu (14/10), diduga dilakukan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggungjawab atau preman yang tidak menginginkan berdirinya pesantren more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren