Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Sabtu, 11 Juli 2015 15:57 wib

Tepati Janji Saat Pilpres, Jokowi Akan Minta Maaf Pada Keluarga PKI

Jokowi akan meminta maaf kepada keluarga besar PKI. Inilah isu tersanter akhir ini, pasalnya, terbuka bebasnya politik dengan Tiongkok menjadi sebab hal itu terjadi. Mulai tergelontornya anggran dana yang fantastis hingga janji lainya yang menggiurkan more →

Sabtu, 11 Juli 2015 15:25 wib

Selain Bertentangan, Islam Nusantara Dianggap Akomodir Syiah & Islam Liberal

Ternyata banyak kiai Nahdlatul Ulama (NU) yang tak setuju dengan istilah Islam Nusantara menjadi tema utama Muktamar NU ke-33 di alun-alun Jombang. Menurut mereka, istilah Islam Nusantara mempersempit ruang lingkup Islam more →

Sabtu, 11 Juli 2015 14:25 wib

Akui Tidak Cukup Dana, 6.000 Madrasah Rusak Berat

Meski Indonesia menjadi negara dengan mayoritas umat Islam terbesar di dunia, namun kondisi lembaga pendidikan Islam sangat memprihatinkan, sementara lembaga pendidikan more →

Sabtu, 11 Juli 2015 03:05 wib

Sidang Pledoi Aktifis Islam Anti Miras Solo Jelang Putusan Hakim Digelar

Memasuki tahap Pledoi, Sidang Pengadilan yang dipaksakan terhadap 5 orang aktifis Islam digelar di Pengadilan Negri Kelas I Surakarta pada Jum'at (10/7) kemarin. more →

Jum'at, 10 Juli 2015 06:39 wib

Abdul Latief Yelipele, Da`i Enam Kampung di Lembah Baliem, Papua

Sejarah Islam di Walessi dimulai ketika pada 1974 Kepala Suku Perang Aipon Asso memeluk Islam. Aipon yang waktu itu sudah berusia 70 tahun menjadi kepala suku yang sangat disegani di seluruh Lembah Baliem more →

Kamis, 9 Juli 2015 23:11 wib

Biadab! Ustadz Ali 'Eks Syiah' diculik dan dianiaya oleh 4 orang anggota Syiah

Ustadz Ali Shofiyurrahman, ia terkapar dengan baju penuh darah akibat luka di sekujur tubuhnya pasca dibuang dan disiksa oleh empat orang penjahat Syi'ah more →

Kamis, 9 Juli 2015 14:15 wib

PBNU Minta Isbat Terbuka, Pemerintah dan Muhammadiyah Minta Tertutup

Ketua Lajnah Falakiyah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH A Ghazalie Masroeri mengatakan sidang isbat yang dipantau langsung oleh masyarakat luas sebenarnya mengarahkan semua pihak untuk mengikuti more →

Kamis, 9 Juli 2015 09:13 wib

Eks Misionaris Syiah Ustadz Ali Dianiaya, Ketua Kodas: Lawan Orang-orang Syiah dengan Berbagai Cara

Penyerangn terhadap Ustadz Ali semoga Allah menjaga beliau, salah satu bentuk peneyrangan terhadap saudara kita (Muslim) more →

Kamis, 9 Juli 2015 07:00 wib

Pernikahan Sesama Jenis adalah Pernikahan yang Sangat Terlarang

Pernikahan yang diinginkan adalah pernikahan yang heteroseksual atau pernikahan antara pria dan wanita. Ini berarti Negara hanya mengenal perkawinan antara wanita dan pria more →

Kamis, 9 Juli 2015 05:13 wib

Kasus Ustadz Ali Sebaiknya Dilihat dari Unsur Pidananya

Kasus penculikan mantan da'i Syiah, Ustadz Ali Syaifurrahman oleh gerombolan Syiah, ditanggapi dua tokoh pers Indonesia, Tarman Azzam (mantan Ketua Umum PWI Pusat) dan Syaiful Hadi (Direktur LKBN Antara) more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren