Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Indonesia News

Selasa, 3 Juli 2018 17:00 wib

Muhammadiyah Usul Pendidikan Enterpreuneurship Sejak Dini

Ketua PP Muhammadiyah Anwar Abbas menegaskan bahwa masalah kesenjangan ekonomi saat ini tidak boleh dianggap ringan. Diketahui, indeks gini Indonesia sekarang berada pada angka 0,39. more →

Selasa, 3 Juli 2018 16:07 wib

Gubernur DKI Harap Multaqa Dai Gaungkan Persatuan

Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan menghadiri pembukaan Multaqo Ulama dan Da?i se-Asia Tenggara, Afrika dan Eropa untuk yang ke-5 di Hotel Grand Cempaka, Selasa (3/7). more →

Selasa, 3 Juli 2018 10:43 wib

Disdik Bekasi: Pemecatan Guru Terkait Pilkada Hoax

Seusai mediasi, Kepala Disdik Kota Bekasi Alie Fauzi menegaskan pemecatan Guru Robiatul, kata Alie hanyalah isu yang dibuat di masyarakat. Padahal tidak benar guru itu dipecat karena memilih pasangan calon Ridwan Kamil dan UU untuk calon Gubernur Jawa Barat. more →

Selasa, 3 Juli 2018 10:00 wib

Multaqa Ulama dan Dai Internasional ke-5 Digelar di Jakarta

Forum Ilmiah Internasional yang ke-5 (Al Multaqa al Duwaly al 'Ilmy al Khamis) kembali diselenggarakan di Grand Hotel Jakarta. Forum internasional ini diagendakan berlangsung selama empat hari yaitu Selasa-Jumat, 3 sd 6 Juli 2018. more →

Selasa, 3 Juli 2018 05:03 wib

Wakil Ketua Umum DPR Tagih Kinerja BSSN atas Peretasan Situs KPU

Kinerja Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) ditagih Wakil Ketua Umum DPR RI, Fadli Zon. Fadli di antaranya menagih kinerja BSSN terkait adanya kasus peretasan yang dialami situs Komisi more →

Senin, 2 Juli 2018 23:37 wib

Kasus Peretasan harus Ditangani seperti Kasus Teror

Kasus peretasan yang dialami oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) ternyata dianggap dapat pengaruhi psikologi masyarakat. Pun termasuk kredibilitas KPU yang dianggap tak more →

Senin, 2 Juli 2018 22:37 wib

KPU Tak Belajar dari Pengalaman ketika Ancaman Situs Diretas di Pilkada DKI

Komisi Pemilihan Umum (KPU) dianggap lemah dalam penanganan peretasan yang terjadi pada situsnya paska Pilkada serentak lalu. Bahkan KPU dianggap tidak mempunyai skenario more →

Senin, 2 Juli 2018 21:37 wib

Situs KPU Diretas, Fadli Zon: Pemerintah Menanganinya secara Amatiran

Kasus peretasan situs KPU (Komisi Pemilihan Umum) sejak akhir pekan lalu, yang membuat hasil penghitungan Pilkada Serentak 2018 tak bisa diakses oleh publik, menurut politisi Gerindra more →

Senin, 2 Juli 2018 20:37 wib

BBM kembali Naik jangan Dikritik, yang Tidak Suka, 2019 Pilih Penguasa Baru

Kemarin, Ahad, tanggal 1 Juli 2018, di awal bulan paska Idulfitri, pemerintahan Joko Widodo kembali menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) dengan jenis Pertamax. Kisaran naiknya dari more →

Senin, 2 Juli 2018 15:57 wib

Disdik Bekasi: Konflik Pilkada di SDIT Darul Maza Soal Pribadi

Dinas Pendidikan Kota Bekasi mengundang Yayasan An Najat Darul Maza dan Robiatul Adawiyah (28) untuk melakukan mediasi. Kegiatan mediasi diselenggarakan Disdik Kota Bekasi berkaitan kabar dipecatnya Robia lewat WA terkait pilihan Pilkada. Mediasi sendiri dilakukan secata tertutup. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren