Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Liberalism

Senin, 5 Juni 2023 05:28 wib

Perpanjangan Izin Ekspor PT Freeport Wujud Penjajahan Kapitalisme

Apabila publik mau mengamati sejenak, keberadaan PT Freeport di tanah air sejatinya adalah wujud dari penjajahan baru kapitalisme yang diemban oleh negara super power Amerika. Prinsip pengelolaan harta dalam kapitalisme tidak mengenal batas-batas kepemilikan. Dalam kapitalisme selama ada modal dan kekuasaan, siapapun bisa berkuasa termasuk menguasai harta kepemilikan umum. Akibatnya harta kekayaan alam yang notabene milik rakyat bisa dikuasai swasta asing seperti PT Freeport. more →

Ahad, 7 Mei 2023 13:05 wib

Ketika Saya Diadili Banser dan NU

Saya tetap menolak. Bila saya minta maaf berarti saya salah. Padahal tidak ada kesalahan atau hoax yang saya buat. Dalam hati saya katakan saya siap diadukan kepolisian, karena saya yakin benar. more →

Selasa, 2 Mei 2023 22:43 wib

Sekularisme Dipelihara, Islam Terus Dinista

Aksi-aksi penistaan agama yang terus berulang ini tentu saja tak bisa kita anggap sepele. Sebab agama (baca:Islam) merupakan sesuatu yang agung dan mulia, tak layak dijadikan bahan olokan, hinaan, dan candaan. Jika hari ini banyak orang, baik muslim maupun nonmuslim, berani menistakan Islam, maka dapat dipastikan bahwa hal ini tak bisa dilepaskan dari sistem kehidupan yang ada hari ini. more →

Ahad, 16 April 2023 22:53 wib

Penolakan Timnas Israel U-20 ke Indonesia, Kepentingan Bela Palestina?

Beragam alasan yang dilontarkan masing-masing pihak. Ada yang merujuk Presiden Pertama Indonesia Soekarno yang dua kali menolak Israel dalam hal sepak bola. Ada pula yang merujuk karena Indonesia belum memiliki hubungan diplomatik dengan Israel. Namun bila ditarik garis besarnya, penolakan tersebut didasari karena menyoroti bagaimana perlakuan Israel terhadap Palestina, sedang negara kita ini mendukung kemerdekaan bangsa. more →

Senin, 3 April 2023 00:21 wib

Menolak Penjajah, Menghentikan Penjajahan Atas Nama Sepakbola

Maka sangat dimengerti jika muncul penolakan terhadap segala bentuk penjajahan dan terhadap negara penjajahnya. Pertanyaannya, apakah yang bersikeras menerima kehadiran timnas Israel pada Piala Dunia U-20 lupa akan sejarah bangsanya yang menyakitkan? Atau mereka rela dijajah oleh kebijakan FIFA yang membuat Indonesia tak bisa bersikap secara independen? more →

Senin, 27 Maret 2023 22:54 wib

“Food Estate” IKN, Proyek Demi Pencitraan?

Satu lagi proyek pemerintah yang retorika diawal begitu menjanjikan namun dalam perjalanannya justru berhenti ditengah jalan. Dalihnya tidak jauh-jauh dari ketiadaan anggaran sehingga mengakibatkan proyek terpaksa dihentikan sementara. more →

Jum'at, 10 Maret 2023 14:25 wib

Kenaikan ONH, Bukti Kapitalisasi Ibadah Haji

Mahalnya ongkos naik haji ini, tidak bisa dilepaskan dari sistem kebijakan pemerintah yang diadopsi saat ini. Bagaimana cara pandang pemerintah melihat ritual ibadah haji tahunan akan menentukan pula kebijakan yang diterapkan dalam pengelolaan ibadah haji terhadap masyarakat. more →

Selasa, 7 Maret 2023 05:24 wib

Menyoal Proyek KCJB yang Tak Kunjung Kelar

Kisruh finansial pengerjaan KCJB kerap saja menuai polemik. Bagaimana tidak? Sudahlah skema awal B to B yang tanpa APBN tidak tercapai, biaya juga kian bengkak, dan kini Indonesia utang ke Cina untuk menambal biaya KCJB. Padahal jumlah utang Indonesia selain untuk KCJB juga tidak sedikit. more →

Kamis, 16 Februari 2023 23:02 wib

Kemiskinan Ekstrim, Bukti Sistem Sekuler Tak Piawai Mengurus Rakyat

“Tikus mati di lumbung padi” artinya negara yang kaya dan makmur, tapi rakyatnya sendiri tak dapat ikut menikmati. Begitu peribahasa yang tepat disematkan untuk negeri ini. Negeri yang kaya akan sumber daya alam (SDA) namun rakyatnya banyak yang menderita kemiskinan. more →

Senin, 13 Februari 2023 22:24 wib

Pembakaran Al-Qur'an Memancing Amarah Dunia, Tanggung Jawab Siapa?

Kecaman dilakukan tanpa tindakan nyata yang memberi efek jera. Sebab Paludan dikabarkan sebelumnya juga pernah melakukan aksi yang sama di tahun 2019 dan hanya dijatuhi hukuman percobaan 14 hari dan setahun kemudian dijatuhi vonis 3 bulan penjara atas dakwaan rasisme, pencemaran nama baik dan tuduhan lain. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren