Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Opini Zone

Rabu, 1 April 2020 11:57 wib

Menjadi Silent Killer Tanpa Sadar

MUSIM mudik tentunya menjadi musim yang sangat membahagiakan bagi para perantau. Hal itu jika dilakukan pada waktu yang tepat, seperti momen Hari Raya dan perayaan keagamaan lainnya. Namun bagaimana jadinya jika kegiatan mudik tersebut dilakukan pada musim wabah seperti saat ini? Akankan hal tersebut menjadi kegiatan yang membahagiakan? more →

Selasa, 31 Maret 2020 21:18 wib

Rumah Masjid

Bagi muslim yang kini saja sudah terblokir untuk bisa beribadah di masjid berjamaah tentu harus mencari hikmah dan mashlahat bagi diri dan keluarganya. Kesehatan menjad more →

Selasa, 31 Maret 2020 18:34 wib

Menyikapi Pandemi Covid-19

PANDEMI Covid-19 telah terjadi di lebih dari 170 negara di dunia. Covid-19 ini telah memakan korban dalam jumlah yang besar. Di Indonesia, per 30 Maret 2020 yang positif Covid-19 ada 1.414 kasus dan 122 orang yang meninggal. more →

Selasa, 31 Maret 2020 11:37 wib

Indonesia Darurat Kesehatan Nasional, Bukan Darurat Sipil

PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) mulai menimbang-nimbang penetapan keadaan darurat sipil sebagai langkah terakhir penanganan COVID-19. Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) tidak setuju dengan wacana itu, karena saat ini Indonesia tidak butuh keadaan darurat sipil. more →

Selasa, 31 Maret 2020 05:14 wib

Pindah Ibu Kota atau Cegah Covid-19?

Dengan berat hati atau terpaksa, rela atau tidak rela, pemerintah harus menunda atau membatalkan proyek-proyek raksasa termasuk pemindahan ibu kota, yang dananya dapat more →

Senin, 30 Maret 2020 17:39 wib

Peran Ibu Saat Lockdown

WABAH virus Covid-19 yang melanda Indonesia, menyebabkan lembaga dalam wilayah pendidikan harus mengeluarkan kebijakan untuk meliburkan kegiatan sekolah. Langkah itu diambil untuk mengantisipasi penyebaran virus corona jenis baru atau Covid-19 di lingkungan lembaga pendidikan. Sebagai gantinya, pembelajaran yang biasanya dilakukan di sekolah diubah menjadi pembelajaran di rumah. Siswa tetap mengerjakan semua tugas sekolah meski berada di rumah. Orang tua juga diminta untuk mengawasi proses belajar anak selama berada di rumah. more →

Senin, 30 Maret 2020 16:48 wib

Minim APD Tenaga Medis, Lockdown Mungkinkah?

Terkesan kurang ada koordinasi yang jelas saat pemerintah pusat melalui Presiden Jokowi Widodo mengumumkan ketersediaan dan telah memesan jutaan APD, tapi realitanya more →

Senin, 30 Maret 2020 16:17 wib

Berdiam Diri di Rumah Tapi Menambah Skill Videografer

Instruksi pemerintah dalam menekan penyebaran pandemi di masyarakat, salahsatu diam di rumah. Kesempatan ini bagi mereka yang ingin menambah skill dengan cara mengikuti pelatihan. Ummat TV Diklat merupakan wadah untuk menambah atau ingin mengetahui teknik pengambilan gambar dan editing video melalui smartphone. more →

Senin, 30 Maret 2020 16:06 wib

Senyum Penarik Becak Motor kota Makassar di Tengah Pandemi Covid-19

Pandemi Virus Corona yang tak kunjung reda bakal berdampak signifikan bagi perekonomian. Pukulan ini bisa saja berujung kepada kenaikan angka kemiskinan. Persoalan ini harus lebih awal difikirkan, terutama bagi para aktivis dakwah. more →

Senin, 30 Maret 2020 13:51 wib

Menakar Seberapa Besar Sosok Corona?

Bolehlah kita anggap virus corona ini adalah sosok makhluk super kecil yang tak dapat dilihat kasat mata, tapi di balik penciptaan makhluk yang diberi more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren