Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Tsaqofah

Senin, 14 Januari 2019 18:47 wib

Berikan Amanah Memimpin Kepada Ahlinya

Siapapun pemimpin atau presiden yang terpilih maka kebijakan dan keputusan-keputusannya berlaku terhadap umat Islam sebagai penduduk mayoritas. Umat wajib berikhtiyar memberikan amanat memimpin kepada orang yang bisa menjaga agama dan mewujudkan kesejahteraan yang berkah sesuai aturan dien. more →

Kamis, 29 November 2018 16:19 wib

Tidak Ada Sunnah Khusus Gauli Istri Malam Jum'at

Pada intinya, hadits-hadits yang memerintahkan mandi di hari Jum’at terkait dengan aktifitas pergi shalat Jum’at; semisal memakai pakaian bagus dan wewangian. Tidak ada terkait langsung dengan aktifitas Jima’ di hari Jum’at. more →

Kamis, 15 November 2018 10:27 wib

Hukum Hadiah ke Guru dari Wali Murid

Sebagian melarang guru menerima hadiah dengan alasan guru itu sebagai pekerja sekolah yang sudah digaji atas pekerjaannya. Ia diberi hadiah karena pekerjaan itu. Hadiah yang ia ambil dan miliki dari pekerjaannya itu termasuk bentuk ghulul (curang/nilep) yang dilarang. more →

Kamis, 4 Oktober 2018 20:01 wib

Jangan Cela Suadaramu Karena Dosa yang Diperbuatnya

Seseorang yang mencela tadi akan dihukum dengan melakukan dosa serupa sebelum meninggalnya apabila dibarengi dengan perasaan bangga diri dan merasa suci dari dosa tersebut. more →

Selasa, 2 Oktober 2018 11:30 wib

Syarat Boleh Mengambil yang Haram saat Darurat

Catatatan penting: dalam kondisi darurat ini hanya boleh mengambil yang haram sekadar kebutuhan pokok untuk menghilangkan bahaya. Adapun mencuri dan menjarah sampai berkarung-karung maka haram hukumnya. Apalagi mengambil yang tidak ada hubungan dengan bahaya kelaparan yang mengancam; seperti mengambil tv, . . . more →

Sabtu, 1 September 2018 14:24 wib

Memuaskan Istri dengan Jari, Bolehkah?

Dan ia boleh mangeluarkan mani (masturbasi) dengan tangan istrinya dan budak wanitanya sebagaimana ia boleh menikmati seluruh tubuh keduanya.” Begitu pula bagi istri, ia boleh memuaskan syahwatnya dengan tangan suaminya. Ini bukan termasuk masturbasi yang diharamkan. more →

Senin, 20 Agutus 2018 17:16 wib

Urutan Keutamaan Hewan Kurban

Hewan kurban harus dari jenis binatang ternak. Yaitu unta, sapi, kambing atau domba. Kerbau masuk dalam jenis sapi. Dari hewan ternak ini, secara urutan keutamaan, adalah unta, lalu sapi, lalu domba, lalu kambing. Kurban seekor domba lebih utama daripada patungan seekor sapi untuk bertujuh. more →

Rabu, 25 Juli 2018 18:51 wib

Bersikap Adil Terhadap Ustadz Hanan Attaki dan Berhati-hati Menghakimi

Tapi kita tetap harus ADIL. Beliau mengucapkan kalimat-kalimat itu, dalam konteks ''memuji'', bukan dalam konteks ''menghina'', atau ''mengejek'', atau ''mengolok-olok''. Hanya beliau keliru dalam memilik diksi yang tepat dalam mengungkapkannya. more →

Jum'at, 20 Juli 2018 15:24 wib

Salafi Sejati Menyeru Kepada Allah, Bukan Kepada Gurunya

Seorang salafi dalam dakwahnya hanya menyeru manusia kepada Allah; yakni ibadah kepada-Nya dan mengamalkan syariat-Nya. Bukan kepada gurunya. Bukan kepada kelompoknya. Bukan kepada benderanya. Bukan kepada dirinya. Bukan kepada yang lainnya more →

Selasa, 5 Juni 2018 13:26 wib

Suntik Insulin di Siang Hari Tak Batalkan Puasa

Penderita Diabetes tidak perlu khawatir terhadap puasanya saat harus menyuntikkan insulin sebelum berbuka. Puasanya tetap sah, karena menyuntikkan insulin bukan termasuk jenis dari makan dan minum yang membatalkan puasa. more →

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Nasib masjid di Kampung Cilumbu ini sungguh mengenaskan. Lima tahun mangkrak, kini nyaris tak berbentuk masjid, dipenuhi rumput liar, berlumut, dan menghitam terpapar panas dan hujan....

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Nasib masjid di Kampung Cilumbu ini sungguh mengenaskan. Lima tahun mangkrak, kini nyaris tak berbentuk masjid, dipenuhi rumput liar, berlumut, dan menghitam terpapar panas dan hujan....

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren