Kamis, 27 Agutus 2015 20:00 wib

Anggota Daulah Islam (IS) melancarkan serangan terhadap markas pasukan Kurdi Unit Perlindungan Rakyat (YPG) di provinsi Hasakah di timur laut Suriah, sumber-sumber militer melaporkan pada hari Rabu (26/8/2015).
more →
Kamis, 27 Agutus 2015 19:45 wib

Anggota tokoh terkemuka dari Tentara Pembebasan Suriah (FSA) tewas ketika sebuah ledakan bom menghantam mobilnya di kota Antakya selatan Turki, sumber pemberontak melaporkan pada hari Rabu (26/8/2015).
more →
Kamis, 27 Agutus 2015 19:30 wib

Belasan pasukan pemerintah Somalia dilaporkan telah tewas dalam bentrokan dengan kelompok mujahidin Al-Shabaab di Somalia pada hari Rabu (26/8/2015) di wilayah barat daya Gedo.
more →
Rabu, 26 Agutus 2015 20:30 wib

Dua orang yang mengenakan seragam pasukan keamanan Afghanistan pada hari Rabu (26/8/2015) menembaki pasukan NATO di selatan negara itu, menewaskan dua anggota layanan sebelum para penyerang ditembak mati, kata pasukan asing.
more →
Rabu, 26 Agutus 2015 20:15 wib

Al-Qaidah cabang Yaman membantah laporan bahwa mereka menahan sandera Inggris yang dikatakan Uni Emirat Arab (UEA) telah dibebaskan dari kelompok itu awal pekan ini.
more →
Rabu, 26 Agutus 2015 20:00 wib

Tersangka utama dalam pemboman pemukiman Khobar Towers tahun 1996 di sebuah pangkalan militer AS di Arab Saudi telah ditangkap setelah hampir 20 tahun dalam pelarian.
more →
Rabu, 26 Agutus 2015 19:45 wib

Koalisi pejuang Islam yang tergabung dalam Jaisyul Fath merebut beberapa desa di daerah Sahl al-Ghab di pedesaan Idlib setelah bentrokan dengan pasukan rezim Assad, sumber kolaisi melaporkan pada hari Selasa (25/8/2015).
more →
Selasa, 25 Agutus 2015 19:30 wib

Tiga orang tewas dalam bentrokan Senin malam hingga Selasa (25/8/2015) pagi antara kelompok-kelompok bersenjata yang bertikai di Ain al-Hilweh, kamp pengungsi Palestina terbesar di Libanon, dekat kota selatan Sidon, sumber medis mengatakan kepada Agence France Presse (AFP).
more →
Selasa, 25 Agutus 2015 19:15 wib

Amerika Serikat diharapkan akan menerima antara 5.000 hingga 8.000 pengungsi Suriah pada 2016, kata para pejabat, Senin (24/8/2015).
more →
Selasa, 25 Agutus 2015 19:00 wib

Sebuah petisi di Inggris yang menyerukan penangkapan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu selama kunjungannya di Inggris yang direncanakan bulan September sedang mendapatkan momentum lebih lanjut dimana saat ini jumlah pemohon yang menyerukan penangkapan Netanyahu kini hampir mencapai 80.000 tanda tangan.
more →