Jum'at, 13 Maret 2020 19:45 wib

Kepala komunikasi Presiden Brazil Jair Bolsonaro, yang bertemu dengan Donald Trump akhir pekan lalu di resornya di Florida, telah dinyatakan positif terkena virus Corona baru, kata pemerintah Kamis (12/3/2020).
more →
Jum'at, 13 Maret 2020 19:15 wib

AS melakukan serangan udara di lima posisi Kata'ib Hezbolat yang didukung Iran di Babylon, barat daya ibukota Irak, Baghdad, Kamis (12/3/2020).
more →
Jum'at, 13 Maret 2020 18:45 wib

Arab Saudi menghentikan penyelenggaraan acara-acara di aula pernikahan, rumah peristirahatan, tempat acara dan di hotel, sumber resmi di Kementerian Dalam Negeri Saudi mengumumkan pada hari Jum'at (13/3/2020), sebagai bagian dari upaya untuk mencegah penyebaran virus Corona di Kerajaan.
more →
Jum'at, 13 Maret 2020 18:00 wib

Taliban telah melancarkan serangan terhadap pasukan keamanan Afghanistan di 27 dari 34 provinsi negara itu sejak menandatangani perjanjian dengan AS yang memfasilitasi penarikan pasukan Amerika.
more →
Jum'at, 13 Maret 2020 17:10 wib

Seorang penasihat utama untuk otoritas tertinggi Syi'ah Iran Pemimpin Tertinggi Ali Kamenei telah terinfeksi virus Corona baru, kantor berita semi-resmi Tasnim melaporkan pada hari Kamis (12/3/2020).
more →
Kamis, 12 Maret 2020 23:30 wib

Uni Emirat Arab (UEA) pada hari Kamis (12/3/2020) melarang kafe dan restoran di negara itu dari melayani shisha sebagai tindakan pencegahan terhadap penyebaran virus Corona
more →
Kamis, 12 Maret 2020 21:45 wib

Polisi India terlibat dalam kekerasan langsung terhadap umat Muslim dan membantu gerombolan Hindu dalam kekejaman mereka terhadap Muslim, atau hanya berdiri di samping menonton, ketika ekstrimis Hindu menargetkan minoritas Muslim di ibukota, New Delhi, bulan lalu, sebuah laporan baru menunjukkan.
more →
Kamis, 12 Maret 2020 18:30 wib

Rezim Bashar al-Assad merencanakan "kematian, pengusiran atau penahanan" untuk warga Idlib di Suriah barat laut, kata seorang aktivis Rabu (11/3/2020), Anadolu melaporkan.
more →
Kamis, 12 Maret 2020 16:15 wib

Setidaknya 18 milisi Syi'ah dari kelompok paramiliter Irak tewas dalam serangan udara di Suriah timur, kata Observatorium Suriah untuk Hak Asasi Manusia, hanya beberapa jam setelah serangan mematikan terhadap pasukan koalisi pimpinan-AS di Irak.
more →
Kamis, 12 Maret 2020 12:15 wib

Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed Bin Salman (MBS) dilaporkan telah menangkap seorang pangeran lain selama akhir pekan, sebagai bagian dari pembersihan elemen-elemen di keluarga kerajaan yang dia tuduh menghalangi jalannya menuju takhta.
more →