Senin, 23 Desember 2019 21:23 wib

Kejengkelan Presiden atas tidak adanya pembangunan kilang minyak sejak beberapa tahun seharusnya diikuti dengan mengeluarkan kebijakan berupa instruksi presiden (inpres) kepada lembaga terkait.
more →
Senin, 23 Desember 2019 20:53 wib

Walau gelombang protes terhadap perlakuan represif dan kebijakan tidak manusiawi yang dialami etnis Uighur dan minoritas muslim lainnya di wilayah Xinjiang semakin besar dan meluas, tetapi Pemeritah China terus menutup telinganya.
more →
Senin, 23 Desember 2019 07:05 wib

Ketua Umum Persaudaraan Muslimin Indonesia (Parmusi) H Usamah Hisyam menilai merosotnya dukungan umat kepada Partai Persatuan Pembangunan (PPP) disebabkan perilaku kader-kadernya yang jauh dari akhlak dan akidah Islam.
more →
Senin, 23 Desember 2019 05:55 wib

Persaudaraan Muslimin Indonesia (Parmusi) baru saja menggelar Musyawarah Kerja Nasional V di Hotel Grandhika Blok M, Jakarta Selatan, Jumat-Ahad (20-23/12/2019).
more →
Ahad, 22 Desember 2019 23:09 wib

Ketua Umum Persaudaraan Muslimin Indonesia (Parmusi) H Usamah Hisyam menyayangkan kinerja Menteri Agama Fachrul Razi yang kerap menciptakan kegaduhan umat Islam.
more →
Sabtu, 21 Desember 2019 11:16 wib

Ketua Umum Front Pembela Islam (FPI) KH Ahmad Shabri Lubis mengatakan FPI tak akan memperpanjang surat keterangan terdaftar (SKT) di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Hal ini disebabkan karena proses perpanjangan SKT dinilai dipersulit.
more →
Sabtu, 21 Desember 2019 10:07 wib

Pemerintah Indonesia diharap mengambil peran strategis dalam menangani pelanggaran HAM terhadap Muslim Uighur di Xinjiang.
more →
Sabtu, 21 Desember 2019 09:13 wib

Anggota Komisi VII DPR-RI dari Fraksi Partai Keadilan (FPKS) Mulyanto minta PLN fokus pada realisasi target elektrifikasi 100% pada tahun 2020. Sebab dalam beberapa kali kunjungan kerja Komisi VII dan kunjungan anggota DPR RI ke daerah pemilihan (dapil) ditemukan ketidaksesuaian data antara klaim PLN dengan kenyataan sebenarnya.
more →
Sabtu, 21 Desember 2019 08:56 wib

Lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) berpandangan, persoalan Muslim Uighur harus turut diperjuangkan karena menyangkut masalah kemanusiaan. Sementara perjuangan kemanusiaan sifatnya 'never ending' alias tak akan pernah berakhir.
more →
Sabtu, 21 Desember 2019 07:43 wib

Wakil Ketua Badan Kerja Sama Antar-Parlemen (BKSAP) DPR Mardani Ali Sera menegaskan, sesuai konstitusi Indonesia harus terlibat dalam melawan segala bentuk penjajahan.
more →