Sabtu, 21 Desember 2019 06:41 wib

Ketua Lembaga Kerjasama dan Hubungan Luar Negeri PP Muhammadiyah KH Muhyiddin Junaidi hadir dalam diskusi bertajuk "Mengungkap Pelanggaran HAM terhadap Uighur" yang digelar oleh Forum Jurnalis Muslim (Forjim) di Jakarta, Jumat (20/12/2019).
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 22:29 wib

Peneliti Amnesty Internasional Indonesia, Papang Hidayat, menyebut pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) yang dilakukan pemerintah China terhadap Muslim Uighur di Xinjiang dilakukan secara sistematis. Menurut Papang, dari hasil pantauan lembaganya, pelanggaran HAM terhadap Uighur masuk katagori papan atas.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 21:13 wib

umat (20/12/2019) siang, Dewan Syariah Kota Surakarta (DSKS) beserta sejumlah elemen umat menggelar aksi solidaritas untuk Muslim Uighur. Pada kesempatan ini, DSKS membuat surat terbuka untuk Presiden Joko Widodo.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 20:43 wib

Partai Amanat Nasional (PAN) mendesak pemerintah bersikap tegas membela nasib Muslim Uighur di Xinjiang China. Desakan ini disampaikan Anggota Komisi VIII DPR RI dari PAN Ali Taher Parasong, Rabu (18/12).
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 15:09 wib

Keikutsertaan putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka di Pilwalkot Solo membuat suhu di internal PDIP Solo mulai memanas.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 13:56 wib

Jakarta tak bisa disamakan dengan wilayah lain. Kondisi politik yang terjadi di Ibukota negara ini sudah sepatutnya menjadi perhatian serius bagi pemangku kebijakan dan wakil rakyat.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 12:30 wib

Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Mardani Ali Sera mengatakan sebagai negara berpenduduk mayoritas Muslim, Indonesia harus bersuara menanggapi isu kekerasan Muslim Uighur.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 11:20 wib

Koordinasi Dakwah Islam (KODI) DKI Jakarta selenggarakan peluncuran Buku Tokoh Dakwah DKI Jakarta dan Pengajian Fiqhud Dakwah di Balai Agung Balaikota DKI Jakarta, Kamis 19 Desember 2019.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 10:12 wib

Sebagai negeri dengan mayoritas muslim, Indonesia belum juga menyampaikan sikap terkait persoalan kemanusiaan muslim Uighur di Xinjiang China. Hal ini tentunya disayangkan banyak pihak.
more →
Jum'at, 20 Desember 2019 09:16 wib

Solidaritas Rakyat Indonesia untuk Uighur (Solighur) menggelar aksi damai solidaritas untuk Muslim Uighur yang saat ini dizhalimi oleh pemerintah komunis China, setelah sholat Jum’at (20/12/2019) yang akan dipusatkan di depan Kedutaan Besar China, Jl. Mega Kuningan No. 2 Jakarta Selatan. Hal ini disampaikan Sekretaris Jenderal Solighur Ardian Permana di Jakarta, Jum’at (20/12/2019) pagi.
more →