Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Berita Dakwah Indonesia

Ahad, 15 November 2015 06:00 wib

Menko Polhukam Letjen Luhut Panjaitan Ingin NU Menjadi Bemper Melawan Teroris

Kasihan nasib NU. Selalu menjadi "objek". Bukan menjadi "subjek". Ramai-ramai akibat gelegak politik dan keamanan, akibat kekacauan global, dan serangan ISIS di Paris, maka tak ada lagi, yang diharapkan kecuali NU. more →

Sabtu, 14 November 2015 20:03 wib

Habib Riziq Syihab Paparkan Fakta Sejarah Kebiadaban PKI di Hadapan Ribuan Umat Islam Surakarta

Habib Riziq mengingatkan jamaah yang hadir bahwa kebangkitan paham Komunis di Indonesia yang didalangi oleh anak cucu para PKI bukan omong kosong belaka tapi nyata adanya. more →

Sabtu, 14 November 2015 13:09 wib

Fahmi Salim: Menolak Pemimpin Non-muslim Bukan Black Campaign

Sekretaris Komisi Dakwah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat, Fahmi Salim mengomentari pernyataan ustadz selebriti Nur Maulana tentang black campaign (kampanye hitam) bagi umat Islam yang menolak pemimpin non-muslim. more →

Sabtu, 14 November 2015 10:38 wib

Umat Islam Tasikmalaya Minta Ustadz Qushoy dan Ustadz Misbah Dibebaskan

Ratusan santri dari berbagai pondok pesantren dan elemen umat Islam di Tasikmalaya, Jawa Barat melakukan apel siaga di Masjid Agung Tasikmalaya, Jumat (13/11/2015) siang. Apel siaga ini guna menuntut aparat kepolisian agar menangguhkan penahanan terhadap Ustadz Qusoy dan Ustadz Misbah. more →

Sabtu, 14 November 2015 08:25 wib

DPRD Tasikmalaya: Peraturan Pelarangan Miras Sudah Ada, tapi Aparat Tak Tegas

Peredaran minuman keras di Kota Tasikmalaya, Jawa Barat meresahkan masyarakat. Padahal di kota tersebut sudah ada peraturan tentang pelarangan minuman keras. more →

Sabtu, 14 November 2015 08:00 wib

Sebut Urusan Kepemimpinan Tidak Usah Bawa-bawa Agama, Ustadz Maulana Disarankan Ngaji Lagi

Menurut Ustadz Badru pernyataan Ustadz Maulana ini merupakan pembicaraan agama Islam yang tanpa ilmu more →

Jum'at, 13 November 2015 20:00 wib

Begini Kronologis Penangkapan Aktivis Islam dan Pembakaran Kios Miras di Tasikmalaya

Seorang aktifis amar ma'ruf nahi munkar, Ustad Iwan Qushoy, diserang warga dan ditangkap polisi usai merazia sebuah kios jamu yang menjual miras di Jl. BKR, Tawang, Kota Tasikmalaya, Ahad (8/11/2015) dini hari. more →

Jum'at, 13 November 2015 14:39 wib

Penjual Miras Tasikmalaya Berani Tantang Aparat dan Ormas Islam

Sejak Ahad pagi, (08/11), aktivis Islam Kota Santri, Ustad Qushoy meringkuk dalam tahanan Polresta Tasikmalaya. Ia dijadikan tersangka pembakaran kios miras usai sejumlah ormas melakukan i sekitar pukurazia miras di Jalan BKR, Tawang, Kota Tasik pada hari yang sama. more →

Jum'at, 13 November 2015 12:00 wib

Dalam Rakernasnya, MUI Singgung (Lagi) Fatwa Pemimpin Ingkar Janji

Majelis Ulama Indonesia (MUI) kembali menyinggung fatwa pemimpin yang ingkar janji dalam Rapat Kerja Nasional I 2015 more →

Jum'at, 13 November 2015 10:53 wib

Umat Islam Beri Waktu Tiga Hari kepada Trans TV dan Ustadz Maulana untuk Minta Maaf

Ketua Umum DPP Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM), Beni Pramula mendesak kepada Trans TV dan Muhammad Nur Maulana atau Ustadz Maulana untuk menyatakan permohonan maaf secara terbuka di layar kaca kepada masyarakat. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren