Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Analysis

Selasa, 2 November 2021 21:57 wib

Siapa Gubernur Jakarta Setelah Anies?

JABATAN Anies sebagai gubernur Jakarta berakhir tanggal 16 Oktober 2022. Sekitar setahun lagi. Karena Pilgub baru akan ada tahun 2024, maka Jakarta dipegang oleh Pejabat pemerintahan. Bisa eselon 1, TNI atau Polri. more →

Ahad, 31 Oktober 2021 19:38 wib

NU Bisa Lebih Kaya dari Muhammadiyah?

PUBLIK tahu Muhammadiyah itu organisasi kaya raya. Kekayaan Muhammadiyah diperkirakan mencapai 400 triliun. Kekayaan itu diantaranya terdiri dari aset tanah, bangunan dan kendaraan, kata Ketua Bidang Ekonomi PP Muhammadiyah, Anwar Abbas. more →

Rabu, 27 Oktober 2021 18:28 wib

Sedih dan Malu, Garuda Indonesia Akan Hembuskan Napas Terakhir

SANGAT pilu dan malu. Perusahaan penerbangan Garuda Indonesia, sebagai pengusung bendera nasional (flag carrier), akan segera menghembuskan napas terakhirnya. Perusahaan BUMN ini semakin dekat ke liang kubur kebangkrutan. more →

Ahad, 24 Oktober 2021 12:21 wib

Setiap Pemimpin Diukur dari Janjinya

PEMILU jadi ajang kompetisi. Siapa yang ingin jadi pemimpin, disitu ia sampaikan visi dan misi. Ini sangat elitis, karena rakyat umum seringkali gak paham apa itu visi dan misi. more →

Ahad, 24 Oktober 2021 10:15 wib

Yaqut Semakin Parah

SEMAKIN semrawut saja cara pandang dan berfikir Menag Yaqut Chalil Qoumas. Pada acara Hari Santri 2021 RMI-PBNU ia menyatakan bahwa Kemenag itu bukan hadiah untuk umat Islam tetapi hadiah untuk NU. "Saya bantah, bukan. Kemenag hadiah untuk NU secara khusus, bukan untuk umat Islam secara keseluruhan". Weleh sepicik ini cara pandang seorang Menteri, Menteri Agama lagi. more →

Selasa, 19 Oktober 2021 10:36 wib

Taliban Pakistan Dikuatkan Dengan Kemenangan Taliban Di Afghanistan

Di daerah suku Pakistan yang keras di sepanjang perbatasan dengan Afghanistan, peringatan yang tenang dan terus-menerus beredar: Taliban akan kembali. more →

Kamis, 14 Oktober 2021 15:15 wib

Jenin: Pusat Perlawanan Bersenjata Palestina Yang Baru Lahir?

Bentrokan bersenjata antara warga Palestina dan pasukan Zionis Israel telah berulang dalam beberapa pekan terakhir pada tingkat yang belum pernah terjadi sebelumnya di Tepi Barat yang diduduki selama bertahun-tahun, sebagian besar di provinsi Jenin utara. more →

Senin, 11 Oktober 2021 00:37 wib

Cacat Hukum Tersembunyi Perkara RS Ummi, HRS dkk Harus Dibebaskan

PERKARA RS UMMI yang melelahkan itu telah memasuki babak akhir upaya hukum biasa yakni kasasi Mahkamah Agung. Pada awalnya duduk perkara RS UMMI semata-mata adalah pelanggaran Prokes. Kemudian berkembang dengan masuknya delik berita bohong. more →

Kamis, 7 Oktober 2021 21:25 wib

Hamas Menjadi Lebih Berani Di Tepi Barat

Agen operasi Hamas tampaknya telah memperbarui aktivitas mereka di Tepi Barat dalam menanggapi serangan Israel setelah penangkapan kembali enam warga Palestina yang melarikan diri dari penjara Israel pada bulan September. more →

Kamis, 7 Oktober 2021 17:00 wib

Su'ul Khatimah Mantan Santri

Aidit jatuh ke dalam sumur dalam kondisi berpidato membela komunis. Dia komunis sejati hingga akhir hayatnya. Hilang sudah hafalan Al-Qur'annya semasa kecil. Hilang sudah segala ingatan menjadi santri di kampung halamannya. Tak ada sebekas kenangan menjadi santri di penghujung hayatnya. Yang ada hanyalah pujian setinggi langit untuk PKI. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren