Senin, 6 Februari 2017 20:35 wib

Kelompok-kelompok HAM mengatakan rezim Zionis Israel menangkap hampir 600 warga Palestina, termasuk puluhan wanita dan anak-anak, di Tepi Barat diduduki dan Jalur Gaza bulan lalu.
more →
Senin, 6 Februari 2017 11:00 wib

Penyerang yang bersenjatakan parang yang ditembak oleh tentara di luar museum Louvre Prancis menolak untuk menjawab kepada penyidik pada hari Ahad (5/2/2017) setelah secara resmi ditempatkan dalam tahanan di rumah sakit, seorang sumber di kantor kejaksaan Paris mengatakan.
more →
Senin, 6 Februari 2017 09:30 wib

Pasukan Keamanan Irak pada hari Ahad (5/2/2017) memohon kepada koalisi pimpinan AS untuk menyediakan mereka senjata anti-pesawat tak berawak untuk melindungi pasukan mereka dari bom yang dijatuhkan dari drone Islamic State dalam operasi Mosul.
more →
Ahad, 5 Februari 2017 21:45 wib

Turki mengatakan pasukan polisi mereka telah menahan 400 tersangka terkait dengan Islamic State (IS) di seluruh negeri, termasuk di ibu kota, Ankara.
more →
Ahad, 5 Februari 2017 20:52 wib

Sebuah pengadilan banding federal AS telah menolak permintaan oleh Departemen Kehakiman untuk segera memberlakukan kembali larangan perjalanan Donald Trump, The New Arab melaporkan hari Ahad (5/2/2017).
more →
Sabtu, 4 Februari 2017 12:30 wib

Seorang aktivis dan komentator politik percaya bahwa lebih banyak negara untuk mengirimkan bantuan kepada Muslim Rohingya dan memberikan lebih banyak tekanan pada pemerintah di Myanmar untuk mengakhiri penderitaan mereka.
more →
Sabtu, 4 Februari 2017 11:15 wib

Jumlah visa yang dicabut oleh pemerintahan Presiden Donald Trump di bawah perintah eksekutifnya berupa larangan masuk terhadap beberapa negara Muslim telah melampaui 100.000, menurut laporan.
more →
Jum'at, 3 Februari 2017 15:30 wib

Seorang mantan tentara Belanda yang membelot dan bergabung dengan Islamic State (IS) dilaporkan gugur dalam sebuah serangan udara di ibukota kekhalifahan IS, Raqqa, di Suriah.
more →
Jum'at, 3 Februari 2017 13:57 wib

Kelompok hak asasi manusia Reprieve mengatakan sebanyak 23 warga sipil, termasuk bayi laki-laki, meninggal dalam serangan hari Ahad di Yaman Yakla
more →
Jum'at, 3 Februari 2017 09:15 wib

Anggota Islamic State (IS) yang terkait dengan penyerang terhadap klub malam Reina di Istanbul mengatakan ia sebelumnya pernah ditahan dan kemudian dibebaskan oleh polisi di Turki.
more →