Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Jum'at, 30 Oktober 2015 18:30 wib

Otoritas AS Bebaskan Warga Inggris Terakhir dari Penjara Teluk Guantanamo

Shaker Aamer, warga Inggris terakhir yang ditahan selama 13 tahun tanpa tuduhan di kamp penjara pangkalan angkatan laut AS di Teluk Guantanamo di Kuba, telah dibebaskan. more →

Jum'at, 30 Oktober 2015 17:15 wib

Pejabat AS Klaim Rapper Terkenal Jerman yang Bergabung dengan IS Gugur dalam Serangan Udara di Raqqa

Seorang rapper Jerman yang bergabung dengan Daulah Islam (IS) dan secara publik mengancam Presiden Barack Obama gugur dalam serangan udara AS di Suriah, seorang pejabat pertahanan mengklaim hari Kamis (29/10/2015). more →

Jum'at, 30 Oktober 2015 09:30 wib

Amnesti Internasional: Australia Bayar Penyelundup untuk Kembalikan Pencari Suaka ke Indonesia

Amnesti International (yang menggunakan iklan satu halaman penuh di surat kabar Australia pada hari Kamis (29/10/2015) mengatakan para pejabat perlindungan perbatasan negara itu secara ilegal membayar penyelundup manusia dan membahayakan kehidupan dalam upaya mereka untuk mencegah kapal pencari suaka mencapai Australia. more →

Kamis, 29 Oktober 2015 19:45 wib

Pakistan Mangaku Memiliki Pengaruh Pada Taliban Tapi Tidak Bisa Mengontrol Mereka

Penasihat urusan Luar Negeri Perdana Menteri Pakistan Mohammad Nawaz Sharif mengklaim bahwa Pakistan memiliki pengaruh pada Taliban tetapi tidak mengendalikan mereka, media pemerintah negara itu, Radio Pakistan melaporkan pada hari Rabu (28/10/2015). more →

Kamis, 29 Oktober 2015 19:00 wib

Pasukan India Klaim Tewaskan Komandan Mujahidin Tingkat Atas Lashkar-e-Taiba di Kashmir

Pasukan keamanan India di Kashmir pada hari Kamis (29/10/2015) menewaskan seorang komandan tingkat atas kelompok jihad Lashkar-e-Taiba (LeT), yang terlibat dalam beberapa serangan di wilayah yang disengketakan dalam beberapa tahun terakhir, klaim seorang pejabat. more →

Rabu, 28 Oktober 2015 22:00 wib

Pria Bersenjata Palestina Tembaki Menara Militer Zionis Israel di Ramallah

Pria-pria bersenjata Palestina pada Selasa (27/10/2015) malam melepaskan tembakan ke pemukiman ilegal Yahudi Psagot di Jabal al-Tawil dekat al-Bireh di distrik Ramallah Tepi Barat yang diduduki Zionis Israel, saksi mengatakan kepada Ma'an. more →

Rabu, 28 Oktober 2015 20:15 wib

Mesir Perpanjang Keadaan Darurat di Semenanjung Sinai Selama 3 Bulan

Mesir telah memperpanjang keadaan darurat selama tiga bulan ke depan yang diberlakukan di bagian Utara Sinai saat militer meningkatkan operasi kontra melawan mujahidin, pemerintah mengatakan Rabu (28/10/2015). more →

Rabu, 28 Oktober 2015 11:39 wib

Jenderal Tertinggi Suriah Tewas di Provinsi Deir Al-Zor

Seorang jenderal tingkat atas militer Suriah telah tewas di Deir Al-Zor, dengan laporan yang mengatatakan ia tewas dalam sebuah kecelakaan mobil yang juga melukai kepala intelijen militer kota itu. more →

Rabu, 28 Oktober 2015 08:25 wib

Raja Qatar Sheikh Hamad bin Khalifah al-Thani Menyerahkan Kekuasaan kepada Sheikh Tamim

Berlangsung suksesi di Qatar, di mana Emir Qatar, Sheikh Hamad bin Khalifa al-Thani (61), turun dari tahtanya, dan menyerahkan mahkotanya kepada putranya, Sheikh Tamim (33), Selasa (25/6/2013), more →

Selasa, 27 Oktober 2015 20:45 wib

Pasukan Koalisi dan Loyalis Hadi Rebut Sebagian Besar Kota Taiz dari Pemberontak Syi'ah Houtsi

Pasukan anggota koalisi pimpinan Arab Saudi yang menargetkan pemberontak Syi'ah Houtsi dan sekutu mereka di Yaman, dibantu oleh pasukan pro-pemerintah, semakin dekat untuk merebut kembali istana presiden di barat daya kota Taiz. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren