Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Senin, 6 Agutus 2018 21:30 wib

Pejuang Oposisi Suriah Tangkap 60 Orang yang Berkolusi dengan Rezim Assad di Idlib dan Hama

Pasukan oposisi Suriah hari Ahad (4/8/2018) menangkap setidaknya 45 orang di Suriah barat laut atas dugaan kolusi dengan rezim Bashar al-Assad. more →

Senin, 6 Agutus 2018 21:15 wib

HRW Minta Bangladesh untuk Merelokasi Pengungsi Rohingya ke Tempat yang Aman

Human Rights Watch (HRW) telah memperingatkan terhadap ancaman bencana alam yang dihadapi pengungsi Muslim Rohingya yang tinggal di kamp besar yang penuh sesak di wilayah perbatasan Bangladesh dekat Myanmar, menyerukan kepada Dhaka untuk merelokasi pengungsi yang malang tersebut ke tempat-tempat yang lebih aman. more →

Senin, 6 Agutus 2018 21:00 wib

Milisi Komunis Kurdi Tangkap Istri Para Pejuang Islamic State di Raqqa Suriah

Milisi Kurdi PYD pada hari Ahad (4/8/2018) telah menangkap para istri mantan anggota Islamic State (IS) di provinsi timur laut Raqqa, dalam sebuah langkah yang menimbulkan kekhawatiran atas perempuan istri pejuang IS yang telah menderita serangkaian pelecehan oleh milisi Komunis Kurdi, aktivis lokal mengatakan. more →

Ahad, 5 Agutus 2018 20:45 wib

3 Tentara NATO Tewas dalam Serangan Pembom Jibaku di Parwan Afghanistan

Tiga tentara NATO telah tewas dalam serangan bom selama patroli rutin di Afghanistan timur. more →

Ahad, 5 Agutus 2018 20:10 wib

Pejabat Afghanistan Klaim 150 Lebih Pejuang IS Menyerah Kepada Pasukan Pemerintah di Jawzanz

Lebih dari 150 pejuang Islamic State (IS) telah menyerah kepada pasukan keamanan Afghanistan di provinsi utara Jawzjan setelah mereka dikalahkan oleh Taliban. more →

Sabtu, 4 Agutus 2018 21:35 wib

Hamas Akan Patahkan Pengepungan Ilegal Israel atas Gaza 'Sekali dan Selamanya'

Hamas berencana untuk mematahkan pengepungan ilegal Israel di Jalur Gaza ?sekali dan selamanya?, seorang anggota senior gerakan itu mengatakan hari Jum'at (3/8/2018). more →

Sabtu, 4 Agutus 2018 21:20 wib

7 Pejuang Kemerdekaan, Satu Pasukan India Tewas dalam Bentrokan Baru di Kashmir

Sedikitnya satu pejuang kemerdekaan Kashmir dan satu anggota pasukan keamanan India tewas dalam bentrokan baru yang meletus di Kashmir yang dikontrol India. more →

Sabtu, 4 Agutus 2018 21:01 wib

Turki AKan Bekukan Aset Menteri Kehakiman dan Dalam Negeri AS

Presiden Recep Tayyip Erdogan mengatakan Ankara akan membekukan aset dari para menteri "kehakiman dan dalam negeri" AS di Turki, sebagai respon balasan terhadap sanksi AS atas negaranya atas penahanan seorang pendeta Amerika. more →

Sabtu, 4 Agutus 2018 09:00 wib

Respon Sanksi AS, Pengusaha Turki Gantung Poster Raksasa Erdogan di Atas Trump Tower

Seorang pengusaha wanita Turki membalas AS terhadap sanksi baru-baru ini dengan menggantung poster besar Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan atas Trump Towers pekan ini. more →

Sabtu, 4 Agutus 2018 07:30 wib

Laporan: Cina Akan Bantu Rezim Assad Perangi Mujahidin Suriah di Idlib

Cina diduga akan membantu Tentara Arab Suriah (SAA) dalam pertempuran mendatang mereka di Idlib barat daya, Duta Besar China untuk Suriah, Qi Qianjin, mengatakan kepada Al-Watan pekan ini. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren