Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Islamic World News

Kamis, 3 Januari 2019 16:15 wib

Burkina Faso Nyatakan Keadaan Darurat Setelah Serangan Jihadis Menewaskan 10 Polisi

Burkina Faso mendeklarasikan keadaan darurat di provinsi-provinsi yang bergulat dengan pertempuran melawan jihadis, kata Menteri Komunikasi Remis Fulgance Dandjinou, Senin (31/12/2018). more →

Kamis, 3 Januari 2019 15:15 wib

Sekitar 7000 Warga Sipil Tewas di Suriah pada 2018, Lebih Setengahnya Dibunuh Oleh Rezim Assad

Sekitar 7.000 warga sipil tewas dalam serangan di Suriah pada 2018 dengan 4.162 warga sipil, termasuk 713 anak-anak dan 799 wanita dibunuh oleh rezim teroris Assad. more →

Rabu, 2 Januari 2019 21:45 wib

Tentara Afghanistan Tembaki Pasukan NATO yang Berkunjung ke Pangkalan Militer di Herat

Dua tentara penjaga perbatasan Afghanistan menembaki anggota misi Dukungan Tegas NATO di pangkalan militer di provinsi Herat di Afghanistan barat, menurut laporan. more →

Rabu, 2 Januari 2019 16:30 wib

Pemberontak Syi'ah Houtsi di Yaman Tahan 88 Kapal Bantuan Kemanusiaan

Pemberontak Syi'ah Houtsi yang didukung Iran secara paksa menahan lebih dari 88 kapal bantuan kemanusiaan, komersial dan minyak dan mencegah mereka memasuki pelabuhan Hodeidah dan As Salif, sebelah barat Yaman. more →

Rabu, 2 Januari 2019 15:00 wib

Menlu UEA Sebut Blokade Terhadap Qatar Akan Berlanjut di 2019

Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab Anwar Gargash mengatakan dalam sebuah tweet pada hari Selasa (1/1/2019) bahwa boikot terhadap Qatar akan berlanjut pada tahun 2019. more →

Rabu, 2 Januari 2019 13:30 wib

Israel dan AS Lobi Honduras Agar Memindahkan Kedutaan ke Al-Quds Yerusalem

Israel dan AS di Brazil telah melobi Honduras untuk mengikuti jejak Washington dan memindahkan kedutaannya dari Tel Aviv ke kota Palestina Al-Quds Yerusalem yang diduduki. more →

Selasa, 1 Januari 2019 21:09 wib

Jerman akan Awasi Sumbangan Pihak Asing Terhadap Masjid

Jerman berecana mengatur sumbangan pihak asing ke masjid-masjid yang ada di negara sebagai bagian dari upaya mencegah penyebaran ideologi fundamentalis, kata harian setempat, Kamis pekan lalu. more →

Selasa, 1 Januari 2019 20:52 wib

Hamas Bantah Kesaksian Mubarak Terkait Pelarian Massal dari Penjara

Kelompok perlawanan Islam Palestina Hamas membantah kesaksian mantan Presiden Mesir Hosni Mubarak terkait keterlibatan kelompok itu dalam pelarian massal dari penjara pada tahun 2011 silam. more →

Selasa, 1 Januari 2019 11:35 wib

WFP: Pemberontak Syi'ah Houtsi Curi Makanan 'dari Mulut' Orang-orang Yaman yang Kelaparan

Badan pangan PBB mengatakan pemberontak Syi'ah Houtsi mencuri makanan 'dari mulut' orang-orang Yaman yang kelaparan, beberapa jam setelah penyelidikan oleh kantor berita Associated Press (AP) menemukan bahwa kedua pihak dalam konflik telah mencuri bantuan yang dimaksudkan untuk negara yang paling rentan tersebut. more →

Selasa, 1 Januari 2019 10:05 wib

Pria Palestina Divonis Penjara Seumur Hidup Karena Menjual Tanah ke Orang Israel

Pengadilan Ramallah menjatuhkan hukuman penjara seumur hidup dengan kerja paksa kepada seorang lelaki Palestina setelah ia dinyatakan bersalah menjual tanah di Kota Tua Yerusalem kepada orang Yahudi Israel. more →

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren