Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Selasa, 15 Mei 2018 05:46 wib

Turki Sebut AS Bertanggung Jawab atas Pembantaian Israel di Gaza

Wakil Perdana Menteri Turki, Bekir Bozdag Senin kemarin (14/5/2018) mengatakan bahwa pemerintah AS bertanggung jawab atas pembantaian di Gaza yang dilakukan pemerintah Israel. more →

Selasa, 15 Mei 2018 05:39 wib

Kendaraan Warga Palestina Jadi Korban Aksi Vandalisme Pemukim Yahudi

Sekelompok pemukim Yahudi yang menduduki Yerusalem Timur dilaporkan telah merusak puluhan kendaraan dan mencoret-coret beberapa rumah milik warga Palestina dengan slogan rasis. more →

Selasa, 15 Mei 2018 05:16 wib

Korban Tewas Akibat Tembakan Israel dalam Aksi Demo di Gaza Sudah 43 Orang

Setidaknya 43 warga Palestina tewas dan ratusan lainnya terluka Senin kemarin (14/5/2018) akibat tembakan Israel selama demonstrasi anti-pendudukan di Jalur Gaza, menurut Kementerian Kesehatan Palestina. more →

Senin, 14 Mei 2018 21:50 wib

AS Tetap Lanjutkan Pembukaan Kedubes Baru di Yerusalem, Upacara Peresmian Dimulai Senin Ini

Upacara untuk meresmikan kedutaan kontroversial Amerika Serikat di Yerusalem dimulai pada hari Senin (14/5/2018) setelah bentrokan mematikan di sepanjang perbatasan Jalur Gaza dengan Israel pada hari sebelumnya dan masih berlangsung hingga kini. more →

Senin, 14 Mei 2018 21:40 wib

Arab Saudi Kerahkan Pasukan Ke Pulau Socotra Yaman

Arab Saudi telah mengerahkan pasukan ke pulau Socotra Yaman di tengah kemarahan atas kehadiran militer UEA di pulau tersebut saat persaingan tumbuh antara kedua sekutu. more →

Senin, 14 Mei 2018 21:30 wib

Kepala Badan Intelijen Inggris Klaim M15 Gagalkan Satu Serangan Jihad Setiap Bulannya

Badan intelijen Inggris MI5 telah menggagalkan satu serangan jihad di Inggris setiap bulan sejak serangan Westminster pada Maret 2017, pemimpinnya akan mengatakan pada hari Senin (14/5/2018). more →

Senin, 14 Mei 2018 20:49 wib

Pembantaian Gaza: Israel Tembaki Demonstran Palestina, 28 Warga Tewas 500 Terluka

Setidaknya dua puluh delapan orang Palestina tewas dan ratusan lainnya terluka oleh tembakan pasukan Zioniz Israel di Gaza pada Senin (14/5/2018) selama protes massal terhadap pemindahan kedutaan AS ke Yerusalem. more →

Ahad, 13 Mei 2018 21:20 wib

Saudi Kecam Perusahaan Jerman Gunakan 'Bendera Tauhid' di Tutup Botol Bir Produksi Mereka

Arab Saudi telah mengecam keras pembuat bir Jerman karena memproduksi bir "ofensif" dengan bendera kerajaan tersebut setelah serangan media sosial, The New Arab melaporkan hari Ahad (13/5/2018). more →

Ahad, 13 Mei 2018 21:05 wib

Erdogan: Israel Menebarkan Ketakutan dan Mendorong Timur Tengah ke Dalam Perang

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan telah mengecam rezim Israel karena penggunaan "agresi yang tidak perlu" di Suriah setelah serangan udara Israel baru-baru ini di negara Arab yang dilanda perang tersebut, mengatakan Tel Aviv menyeret Timur Tengah ke dalam perang. more →

Ahad, 13 Mei 2018 17:35 wib

Tentara Yaman Rebut Sepenuhnya Direktorat Al-Waza'iyah di Barat Taiz dari Syi'ah Houtsi

Tentara Nasional Yaman (YMA) telah menguasai direktorat Al-Waza'iyah di Taiz barat ketika pemberontak Syi'ah Houtsi yang didukung Iran kabur melarikan diri ke desa-desa tetangga, saluran berita Saudi Al-Ekhbariya melaporkan Ahad (13/5/2018). more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren