Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

World News

Sabtu, 18 November 2017 16:39 wib

Rusia Kembali Veto Resolusi Senjata Kimia Suriah

Rusia kembali memveto rancangan resolusi Dewan Keamanan (DK) PBB menyangkut pembaruan mandat penyelidikan serangan senjata kimia oleh pemerintah Suriah. more →

Sabtu, 18 November 2017 16:28 wib

Al-Azhar dan Darul Iftaah Batasi Ulama yang Bisa Berfatwa di Televisi

Universitas Al-Azhar dan Darul Iftaah (lembaga fatwa), dua otoritas keagamaan terkemuka di negara tersebut, telah menetapkan batasan jumlah ulama yang diperbolehkan menerbitkan fatwa di televisi. more →

Sabtu, 18 November 2017 16:25 wib

Kanada Desak Myanmar Laksanakan Resolusi PBB untuk Rakhine

Menteri Luar Negeri Kanada Chrystia Freeland menyambut baik resolusi yang dikeluarkan oleh komite ketiga majelis umum PBB terkait pelanggaran HAM di Myanmar. more →

Sabtu, 18 November 2017 16:12 wib

(Video) Jawaban Dubes Saudi Terkait Fatwa Mufti Saudi Hamas Teroris

Beberapa hari yang lalu beredar laporan bahwa menteri pertahanan Israel menyambut baik fatwa dari mufti besar Arab Saudi Syaikh Abdul Aziz Alu Syaikh yang menyatakan Hamas adalah kelompok teroris. more →

Jum'at, 17 November 2017 21:00 wib

Pengadilan Jerman Izinkan Maskapai Kuwait Airways Tolak Angkut Warga Israel

Pengadilan Jerman telah menguatkan hak Kuwait Airways untuk menolak membawa warga Israel dalam penerbangannya. more →

Jum'at, 17 November 2017 20:17 wib

Israel Luncurkan Aplikasi Smartphone Penghancuran Masjid Al-Aqsa, Menggantinya dengan Kuil Suci

Sebuah pameran turis Israel telah meluncurkan sebuah aplikasi yang memungkinkan para pengunjung ke Yerusalem untuk secara virtual benar-benar menghancurkan Masjid Al-Aqsa dan menggantinya dengan sebuah kuil Yahudi, melanjutkan komitmen pemerintah untuk membongkar tempat suci umat Islam. more →

Jum'at, 17 November 2017 08:22 wib

Koalisi Pimpinan AS Klaim Islamic State (IS) Kehilangan Hingga 95 Persen Wilayahnya di Irak

Koalisi militer pimpinan AS, yang memerangi Islamic State (IS) di Suriah dan Irak, mengklaim bahwa IS telah kehilangan 95 persen kekhalifahan lintas batas yang diumumkan tiga tahun lalu di dua negara Timur Tengah tersebut. more →

Jum'at, 17 November 2017 08:11 wib

(Video) Penjelasan Dubes Saudi Terkait Serangan Saudi ke Yaman

Serangan milisi syiah Houthi Yaman ke wilayah Arab Saudi termasuk penembakan rudal ke arah kota Mekkah, menuai banyak kecaman dari banyak negara Islam. more →

Kamis, 16 November 2017 22:40 wib

HRW: Pasukan Myanmar Lakukan Pemerkosaan Masal Terhadap Muslimah Rohingya

Pasukan keamanan Myanmar telah melakukan pemerkosaan luas terhadap perempuan dan anak perempuan sebagai bagian dari kampanye pembersihan etnis terhadap Muslim Rohingya di Negara Bagian Rakhine, Human Rights Watch mengatakan pada hari Kamis (16/11/2017). more →

Kamis, 16 November 2017 22:16 wib

500 Lebih Tahanan Palestina Divonis Penjara 99 Tahun oleh Rezim Israel

Sekitar 504 tahanan Palestina menjalani hukuman seumur hidup atau selama 99 tahun di penjara Israel, Quds Press melaporkan hari Rabu (15/11/2017). more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren