Rabu, 30 Maret 2022 14:00 wib

Kemampuan berdiplomasi dan bernegosiasi yang kualitatif, menjadi bagian yang tak terpisahkan dari jatidiri serta komitmen kita dalam rangka turut mencerdaskan kehidupan bangsa
more →
Rabu, 30 Maret 2022 13:30 wib

Peluang, kekuatan, kelemahan dan hambatan DPS dalam menkonversikan koperasi konvensional ke syariah merupakan point penting yang di bahas dalam rakor kali ini
more →
Selasa, 29 Maret 2022 11:47 wib

Kembali terjadinya serangan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Nduga, Papua yang menyebabkan 2 orang prajurit TNI gugur serta 8 lainnya terluka pada Sabtu (26/3).
more →
Senin, 28 Maret 2022 22:58 wib

Masa depan pendidikan Indonesia saat ini diformulasikan melalui Rancangan Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional (RUU Sisdiknas) untuk menggantikan Undang-Undang (UU) Nomor 20 Tahun 2003 yang sudah berumur 19 tahun.
more →
Senin, 28 Maret 2022 22:15 wib

Sekretariat Kabinet melalui situs resminya telah melansir kenaikan tarif PPN 10% menjadi 11% sesuai dengan amanat Undang-Undang tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP).
more →
Senin, 28 Maret 2022 10:18 wib

Pimpinan Wilayah Persaudaraan Muslimah Sumatera Utara (PW Salimah Sumut) menyelenggarakan serangkaian acara dalam rangka memperingati milad dan menyambut datangnya bulan suci Ramadhan.
more →
Senin, 28 Maret 2022 09:48 wib

Forum Zakat menggelar agenda HRD OPZ Forum pada 23-24 Maret 2022, di The Margo Hotel Depok, yang diikuti oleh puluhan pimpinan HRD anggota FOZ dari seluruh daerah di Indonesia.
more →
Ahad, 27 Maret 2022 11:16 wib

Duta Quran Indonesia akan melahirkan 1,4 juta hafiz Qur’an di seluruh Indonesia. Presiden Duta Qur’an Indonesia, Ummi Rasyid mengatakan, dengan segala potensi yang ada pihaknya optimis cita-cita tersebut dapat diraih.
more →
Ahad, 27 Maret 2022 09:51 wib

Menteri Agama, Dakwah dan Bimbingan Islam Kerajaan Saudi Arabia Syeikh Abdul Lathif bin Abdul Azis Al Syeikh menerima Alumni Madinah Islamic University dan Alumni Saudi Arabia Se-Indonesia, di Hotel Four Season, Jakarta, Sabtu (26/3/2022).
more →
Ahad, 27 Maret 2022 06:16 wib

Sepekan menjelang Bulan Suci Ramadan, persoalan minyak goreng (migor) belum juga menunjukkan tanda-tanda akan kembali normal. Malah publik kini dihadapkan sebuah ironi baru yaitu migor kemasan yang sebelumnya susah didapat kini melimpah tetapi dengan harga yang membuat dahi berkernyit.
more →