Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Liberalism

Kamis, 16 April 2020 21:38 wib

Vitamin C Langka, Wine Diobral Laku Keras; Apa yang Salah?

Seperti ungkapan beberapa masyarakat DKI Jakarta, sebagaimana dikutip CNBC Indonesia bahwa sulitnya mendapat vitamin c membuat beberapa warga memilih untuk memborong alkohol dari vin+ dengan alasan menjaga kewarasannya. more →

Selasa, 14 April 2020 22:13 wib

Revisi UU Minerba Saat Wabah: Memihak Rakyat atau Korporasi?

Upaya Komisi VII DPR RI dalam mengesahkan UU minerba di tengah pandemi adalah bukti sekaligus menegaskan watak rezim kapitalis yang hanya berpihak pada kepentingan segelintir elit (kapitalis) saja dan abai terhadap kemaslahatan rakyat. Mereka oportunis di tengah wabah, bahkan hilang empati terhadap derita rakyat. more →

Sabtu, 11 April 2020 22:11 wib

Rencana Pindah Ibukota di Tengah Wabah, Realistiskah?

Pemerintah semakin memperlihatkan watak aslinya sebagai "pengusaha" di dalam sistem kapitalisme. Pemerintah tidak bertindak sebagai pengayom yang seharusnya fokus mereka mengurusi urusan rakyat dan menangani penyebaran virus Covid-19 yang semakin luas dan memakan banyak korban. more →

Sabtu, 21 Maret 2020 20:48 wib

Perempuan antara Deklarasi Beijing+25 dan Badai Covid-19

Di tengah dominasi informasi covid-19 yang bersliweran di berbagai lini media, bulan Maret sebetulnya adalah momen peringatan tahunan persebaran ide feminisme sejak tahun 1913. Terlebih pada tahun 2020 adalah tepat peringatan 25 tahun Deklarasi dan Kerangka Aksi Beijing oleh PBB. more →

Kamis, 19 Maret 2020 22:44 wib

Memahami & Meringkaskan Fatwa MUI (Khusus Tentang Ketentuan Hukum)

Kawasan dengan penyebaran TERKENDALI, tetap WAJIB menyelenggarakan Jum'atan, dan boleh/sunnah Jamaah sholat lainnya, serta boleh pertemuan2 Umum, dengan tetap menjaga diri, berhati-hati dengan kebersihan/thoharoh, sejadah sendiri, tidak kontak fisik more →

Ahad, 15 Maret 2020 21:48 wib

Corona dan Gratisnya Situs Porno, Solusikah?

Wabah corona sukses membuat dunia mati gaya. Beberapa negara lock down. Banyak juga yang meminta pendatang untuk self karantina 14 hari jika baru datang dari LN. Ekonomi ikut limbung. Sekolah, universitas, juga beberapa kantor dirumahkan selama 2 pekan ini. more →

Kamis, 12 Maret 2020 20:52 wib

Kesetaraan Gender, Diperjuangan oleh Siapa untuk Siapa?

Buruk wajah, cermin dibelah. Begitu peribahasa yang mewakili kemarahan feminis kepada ajaran Islam, yang dianggap sebagai penghalang terwujudnya kesetaraan di dunia. Islam telah sempurna mengatur perempuan. Bukan semata hak mereka sebagai manusia dipenuhi dengan sebaik-baiknya, kemuliaan mereka juga dijunjung tinggi. more →

Rabu, 11 Maret 2020 21:52 wib

Jualan Feminisme di Balik Isu Body Positivity, Lakukah?

Kasus Tara Busro hanyalah satu dari sekian banyak upaya kampanye atas nama mencintai tubuh. Kampanye Gerakan Woman March yang biasa diperingati setiap bulan Maret oleh para kaum feminisme, juga mengusung ide ini. Menurut mereka aksi ini merupakan bentuk kepedulian dan penolakan terhadap diskriminasi untuk perempuan. more →

Selasa, 10 Maret 2020 13:16 wib

Bugil Bukan Seni

SENI itu subyektif. Hal ini yang membuat siapapun merasa berhak melakukan apapun. Seolah seni bisa melakukan apa saja, termasuk di dalamnya seni untuk seni. Membuat siapapun tidak berhak menggugat, melakukan penghakiman. Termasuk misalnya, orang berfoto bugil (telanjang) atau membuat lukisan bugil sejenis. Sebelum banyak orang komentar, “Seniman” sudah berfatwa “Bukan selangkanganku yang salah, tapi otak lu yang ngeres”. more →

Ahad, 8 Maret 2020 09:30 wib

Racun Misoginis dalam Liberalisasi Budaya

SEORANG artis, Tara Basro melalui akun media sosialnya, menampilkan beberapa foto dirinya yang berpose sensual. Bahkan di antara foto tersebut, terdapat pose foto tanpa busana di akun twitternya. Pada fotonya tersebut terdapat caption, "Worthy of Love" dan "Percaya sama diri sendiri" (www.kompas.com, 6 Maret 2020). more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren