Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Tsaqofah

Jum'at, 20 Agutus 2021 15:03 wib

Ternyata Ada Bohong yang Dibolehkan

Walaupun berbohong dan berdusta merupakan keburukan yang tercela, namun di sana ada dalil shahih yang mengecualikannya. Yaitu berbohong yang akan mendatangkan kemaslahatan yang besar atau menghilangkan kerusakan yang besar. Apa saja itu? more →

Senin, 19 Juli 2021 14:00 wib

Waktu Penyembelihan Hewan Qurban; Waktu Awal & Akhirnya

Waktu penyembelihan memanjang sampai habis hari Tasyriq; tanggal 13 Dzulhijjah. Yaitu sehingga tenggelam matahari di hari ke 13 tersebut. Ini adalah pendapat madzhab Syafi’i dan Hambali. more →

Senin, 21 Juni 2021 15:16 wib

Bersabar Terhadap Sikap Buruk Saudara

Dalam pergaulan dengan sesama –saudara atau kawan- tentu kita pernah mendapat perlakuan tidak baik atau yang menyakiti hati kita. Jika mampu, rasanya ingin membalasnya. Atau jika tidak enak, maka kita meninggalkannya dan tidak mau lagi bergaul dengannya. more →

Sabtu, 12 Juni 2021 14:00 wib

Sengaja Tidak Menyakiti Kaum Muslimin Bernilai Sedekah

Sengaja meninggalkan sesuatu yang menyakiti kaum muslimin merupakan tanda kebenaran Islam seseorang. Bernilai sedekah dan bisa membawa pelakunya ke surga. more →

Senin, 7 Juni 2021 22:32 wib

Mau Masuk Surga? Bersihkan Hati Terhadap Kaum Muslimin

Artinya, hatinya selamat terhadap kaum muslimin. Senantiasa menginginkan kebaikan untuk mereka dan senang dengan anugerah yang mereka peroleh. Bersedih dengan penderitaan kaum muslimin dan berusaha mengindarkan mereka darinya. more →

Rabu, 2 Juni 2021 14:48 wib

Menyantuni Janda Berpahala Jihad fi Sabilillah

Pahala besar dalam Islam tidak terpaku kepada urusan ibadah ritual semata. Tapi, juga terletak kepada sikap dan perilaku kepada sesama. Khususnya kepada orang-orang lemah dan kekurangan. more →

Sabtu, 15 Mei 2021 08:46 wib

Istiqamah Setelah Ramadhan

SETIAP permulaan akan berujung pada penutupan. Begitulah Ramadhan, akan berakhir dengan Idul Fitri. Yang awalnya perintah beribadah puasa dan berakhir haram puasa dan wajib bersenang-senang pada saat Idul Fitri. more →

Sabtu, 8 Mei 2021 14:02 wib

Dalil-dalil Lailatul Qadar di Malam 27 Ramadhan

Sejumlah ulama berpendapat bahwa Lailatul Qadar jatuh pada malam ke 27 Ramadhan. Ini adalah pendapat sebagian sahabat, seperti Ubay bin Ka'ab yang beliau sampai berani memastikan dan bersumpah bahwa Lailatul Qadar ada pada malam ke 27 more →

Senin, 26 April 2021 17:06 wib

Keutamaan Memberi Hidangan Berbuka untuk Orang Puasa

Apabila kita menginginkan kepastian mendapat kesempurnaan pahala memberi bukaan orang yang berpuasa, kita hidangkan makanan kecil untuk berbukanya lalu memberikan hidangan makan malam yang mengenyangkan mereka. Dengan ini diharapkan, pahala besar yang diimpikan tak akan terlepas. more →

Kamis, 22 April 2021 11:17 wib

Inilah Moment Paling Istimewa di Ramadhan

Maksudnya Allah melihat kepada Anda yang sedang berpuasa, lalu Dia mengampuni semua dosa-dosamu sepanjang tahun. Semua dosa dan kesalahan diampunkan. Dosa dan kesalahan lisan, mata, telinga, tangan, kaki, dan seluruh anggota tubuh; Allah tetapkan bahwa semua dosa-dosa ini dihilangkan. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren