Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Analysis

Kamis, 19 Maret 2020 07:36 wib

Apakah Menkes Sedang Buat Kontes Virus Corona?

AGAK susah juga menggambarkan tindakan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto yang memamerkan tiga pasien eks-positif Corona. Yang dipamerkan adalah kasus 01, kasus 02 dan kasus 03. Terawan berfoto bersama ketiganya di depan para wartawan sambil menyerahkan jamu racikan Jokowi. more →

Rabu, 18 Maret 2020 21:49 wib

Indonesia Lockdown, Haruskah Langkah Ini Diambil?

Lockdown, jadi kata paling populer hari Ini. Beberapa negara, seperti Italia, Filipina dan Arab Saudi, telah menerapkan kebijakan lockdown. Hal itu dilakukan guna mengurangi penyebaran kasus virus corona atau Covid-19 di negara mereka, termasuk Indonesia. more →

Selasa, 17 Maret 2020 12:58 wib

Harga Melengking Imbas Panic Buying?

VIRUS corona seakan menjadi momok bagi penduduk dunia. Bagaimana tidak, korbannya terus bertambah dan menyebar ke berbagai negara. Sebagaimana dilansir dari Kompas.com, kasus virus corona telah menyebar setidaknya di 65 negara di dunia, Indonesia salah satunya (02/03/2020). Sampai saat ini, pasien positif Covid-19 di tanah air sudah mencapai 134 orang (16/03/2020). more →

Senin, 16 Maret 2020 10:15 wib

Pesantren Libur?

KEPANIKAN apakah yang menguasai kita? Atas sebab apakah sehingga kita kehilangan kejernihan? more →

Senin, 16 Maret 2020 09:26 wib

Coronavirus, Pertumbuhan Ekonomi vs Penyelamatan Nyawa Rakyat

MENTERI Infrastruktur Belanda, Cora Van Nieuwenhuizen, seperti diberitakan rtlnews.nl, langsung menyampaikan ke publik mengurung diri di rumah setelah mengetahui Menhub Budi Karya positif Coronavirus, kemarin, 14 Maret 2020. Rtlnews memberitakan antara lain. “Minister Cora van Nieuwenhuizen (Infrastructuur en Waterstaat) moet in ieder geval tot 24 maart thuis werken. Woensdag had ze een ontmoeting met een Indonesische collega die het virus blijkt te hebben. Eerder vandaag werd gezegd dat ze geen klachten heeft en zich goed voelt.” more →

Ahad, 15 Maret 2020 09:24 wib

Indonesia, Jangan Terlambat Lockdown!

APA itu lockdown? Lockdown adalah sebuah situasi dimana orang tidak diperbolehkan untuk masuk atau meninggalkan sebuah bangunan atau kawasan dengan bebas karena alasan sesuatu yang darurat. (Cambridge) more →

Jum'at, 13 Maret 2020 22:05 wib

Ketelanjangan Menjadi Alat Aktualisasi Sekuler, Inikah Kebebasan?

Orang yang sudah menginternalisasikan ide demokrasi dalam kehidupannya maka akan mengatakan, ini murni permasalahan seni, bukan agama karena agama jauh dari seni. Begitupula halnya, dalam alam demokrasi kebebasan berekspresi seperti itu harus dibela mati-matian, karena itulah kebebasan berekspresi yang merupakan salah satu pilar demokrasi! more →

Jum'at, 13 Maret 2020 15:12 wib

Seni dan Pandangan Islam tentang Wanita

HAMPIR tak ada standar baku dalam aturan sekarang mengenai masalah pornografi. Itu sebabnya, ketika ada seorang artis yang mengunggah foto tanpa busana di akun twitter miliknya, sembari memperlihatkan lipatan di tubuhnya yang bertujuan self love atau mencintai tubuh sendiri, seolah hal tersebut sah-sah saja. more →

Jum'at, 13 Maret 2020 12:55 wib

Anies dan Nyawa Warga DKI

KATA Anies: “Posisi DKI siap mem-back up pemerintah pusat dalam penanganan Corona. Kalau tidak ada langkah yang pasti, DKI akan ambil tanggung jawab”. more →

Kamis, 12 Maret 2020 01:15 wib

Jokowi Siapkan Ahok Jadi Presiden?

AHOK, manusia satu ini gak ada matinya. Didemo tujuh hingga belasan juta orang, jatuh. Kalah di pilgub DKI dan dipenjara dua tahun. Keluarganya pun ikut berantakan. Keluar dari penjara, Ahok bangkit kembali. Kali ini jadi komisaris utama (komut) PT. Pertamina. BUMN yang aduhai duitnya. more →

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Lima Tahun Mangkrak, Masjid di Pelosok ini Mengenaskan. Ayo Bantu.!!

Nasib masjid di Kampung Cilumbu ini sungguh mengenaskan. Lima tahun mangkrak, kini nyaris tak berbentuk masjid, dipenuhi rumput liar, berlumut, dan menghitam terpapar panas dan hujan....

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren