Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS

Analysis

Ahad, 19 Agutus 2018 22:28 wib

Baby Force Parmusi

KASUS penistaan agama yang dilakukan Basuki Tjahja Purnama alias Ahok beberapa waktu silam membuka tabir peta perjuangan umat. Pada kasus ini, kita bisa melihat ada kelompok Islam yang berada di garis paling depan dalam membela agama Allah. Tak sedikit kelompok Islam yang mendukung Ahok. Ada pula yang bersikap abu-abu pada kasus Ahok ini. more →

Ahad, 19 Agutus 2018 22:00 wib

Ibadah Haji dalam Bilangan

Ibadah Haji, yang dimulai di tempat-tempat suci umat Islam di Arab Saudi pada hari Ahad (19/8/2018) adalah salah satu pertemuan tahunan terbesar di dunia. Berikut beberapa angka yang menggambarkan skalanya: more →

Ahad, 19 Agutus 2018 11:06 wib

Gempa di Lombok: Antara Musibah dan Peringatan Allah SWT

Musibah yang melanda itu baik itu berupa gempa, banjir, tsunami, gunung meletus dan berbagai musibah lainnya, harus kita imani sebagai ketetapan (Qadha?) Allah SWT more →

Sabtu, 18 Agutus 2018 07:06 wib

Kisah Perang Ajarkan Radikalisme, Benarkah?

Aturan perang pun telah dengan jelas diterangkan dalam berbagai hadist. Ada larangan menghancurkan tempat-tempat umum juga tempat peribadatan. Rumput dan pohon more →

Kamis, 16 Agutus 2018 21:25 wib

Merdeka 73 Tahun, Indonesia Dapat Apa Kerjasama dengan Amerika?

Sudah 73 tahun kita merdeka. Sudah hampir 70 tahun Indonesia bekerjasama dengan Amerika Serikat, sejak tahun 1949. Betapa sudah lama kita bersahabat dengan mereka. Di kunjungan Mike Pompeo beberapa hari lalu di Jakarta, seperti yang biasa dilakukan utusan AS yang lain, dia mengontrol dan memastikan seberapa besar komitmen Indonesia sebagai mitra bagi AS. more →

Ahad, 12 Agutus 2018 00:39 wib

Gempa, Bukti Cinta dan Teguran Allah

Lombok kembali berduka. Guncangan dahsyat kembali menimpa Pulau Seribu Masjid. Padahal, air mata keluarga korban gempa sebelumnya belum kering di pelupuk mata. Selama rentang waktu sepekan, pulau yang terkenal akan keindahan pantainya ini diguncang Allah hingga meluluhlantakkan puluhan ribu rumah dan bangunan. more →

Ahad, 5 Agutus 2018 00:24 wib

Pertamina, Haruskah Dijual demi Menutup Kerugian?

Pengelolaan migas seharusnya dilakukan oleh pemerintah, dalam hal ini adalah Pertamina sebagai BUMN. Namun, tentu saja, semua itu dilakuksn untuk menyejahterakan rakyat, bukan semata-mata mengejar keuntungan. Pemerintah harus kembali melakukan perannya sebagai pelayan rakyat. Bukan sekedar sebagai regulator dan fasilitator. more →

Kamis, 2 Agutus 2018 12:52 wib

Fasilitas Mewah Sang Napi

Penjara yang sejatinya bisa memberikan efek jera atas pelaku kriminal, tapi dalam sistem yang berlaku saat ini efek itu tak ada. Justru memberikan ruang pada setiap napi untuk menikmati kemewahan selama bisa memberikan kompensasi. Alih-alih kapok masuk penjara dan taubat, yang ada malah hidup nyaman ... more →

Rabu, 1 Agutus 2018 13:03 wib

Geliat Nusantara untuk Dunia

Islam berbeda dengan agama-agama lain di dunia. Islam menolak ide pemisahan agama dari kehidupan (sekulerisme / fasluddin anil hayah). Islam bukan sekedar agama ruhiyah more →

Rabu, 1 Agutus 2018 11:14 wib

Mewaspadai Islam Nusantara

MUNCULNYA istilah Islam Nusantara yang diklaim sebagai ciri khas Islam Indonesia, telah menimbulkan reaksi pro dan kontra dari kaum muslimin. Tidak hanya di dunia nyata, berbagai tanggapan mewarnai ruang diskusi dunia maya. more →

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren