Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
5.339 views

Elemen Mahasiswa dan Pemuda Bali Galang Dana untuk Korban Kemanusiaan Rohingya

DENPASAR (voa-islam.com) – Ratusan  Pemuda dan Mahasiswa di Bali turun ke jalan melakukan aksi penggalangan dana untuk kemanusiaan bagi Warga Muslim Etnis Rohingya pada hari Jumat (8/9) 2017 usai pelaksanaan ibadah shalat Jumat.

Ratusan pemuda dan Mahasiswa Bali ini tergabung dalam Aliansi Pemuda Peduli Rohingya yang terdiri dari berbagai organisasi diantaranya KAHMI, HMI, PII, IMM, IPM, Pemuda Muhammadiyah, KOKAM, GP Anshor, Puskomda Bali, FPMI, IM3, IMMUKI, KAMMI, MCOS, FOKMSITA, IAHA, JPMRI, GEMMAR, GAMMIS, ACT, ARBAIN, FPMB, MRI, KMOSSAK, dan IRMUSA. Aksi penggalangan dana ini dilakukan di perempatan Jalan Sudirman-Dewi Sartika. Aksi ini berlangsung selama dua jam dan mendapatkan pengawalan ketat dari pihak kepolisian.

Aksi Kemanusiaan ini dipicu atas Kejahatan Kemanusiaan (Genosida) terhadap warga Muslim Rohingya di Vietnam. Hingga detik ini permbersihan Etnis Rohingya terus berlangsung. Ribuan korban jiwa yang meninggal ataupun luka berjatuhan akibat kebrutalan militer Vietnam. Banyak warga Rohingya yang akhirnya harus mengungsi ke tempat lain untuk menghindari sasaran tembak Militer Vietnam. Militer Vietnam menganggap bahwa Etnis Rohingya bukan bagian warga negara mereka. Padahal jika dilihat dari sejarah, Enis Rohingya yang sebagian besar menganut agama Islam sudah mendiami wilayah tersebut sebelum negara Myamar Merdeka.

Dalam Aksi kemanusiaan ini, Aliansi Pemuda Peduli Rohingya membuat pernyataan sikap diantaranya Mengutuk tindakan Genosida Etnis Rohingya yang terjadi di Myanmar, Meminta pemerintah Indonesia  untuk mengusir Duta Besar Myanamar dari Indonesia jika Myamar tidak serius menyelessaikan kejahatan kemanusiaan tersebut, mendukung penuh upaya pemerintah Indonesia untuk berperan aktif dalam penyelesaian krisis kemanusiaan yang terjadi di Myanmar, Mendesak anggota ASEAN memberikan sanksi diplomatik kepada Myanmar, mendessak PBB untuk menekan Myanmar agar hak-hak kewarganegaraan kepada etnis Rohingya, menyeret elit pemerintah Myanmar yang menjadi aktor intelektual genosida ke Mahkamar Internasional, menghimbau untuk seluruh umat Budha di Indonesia untuk tidak takut dan seluruh masyarakat Indonesia untuk tidak mudah terprovokasi serta tetap menjaga kerukunan umat beragama, dan menagajak masyarakat serta seluruh aktivis dan pemuda Indonesia untuk melakukan penggalangan dana kemanusiaan bagi Rohingya.

Menurut Ilham Affandy Sirait, selaku Koordinator Aksi Kemanusiaan untuk Rohingya di Bali, penggalangan dana yang dialkukan elemen pemuda dan mahasiswa di Bali bukan semata karena persamaan agama yang dianut mayoritas masayarakat Indonesia tetapi lebih menekankan dari aspek kemanusiaan

“Aksi ini merupakan asksi kemanusiaan semata bukan karena persamaan agama yang dianut. Sudah seharusnya kita membantu warga Etnis Rohingya yang sedang mengalami tragedi kemanusiaan. Aksi yang kami lakukan berdasarkan Pembukaan UUD 1945 Alinea Pertama dimana ditekankan bahwa penjajahan diatas dunia harus dihapuskan karena  tidak sesuai dengan pri kemanusiaan dan prikeadilan,” tegasnya.

Dalam penggalangan dana ini terkumpul dana Rp 46.091.400,-. Seluruh dana yang terkumpul akan didonasikan langsung ke Lembaga Kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT). Selain di persimpangan jalan Sudirman –Dewi Sartika, kegiatan penggalangan dana ini dilakukan di sejumlah masjid dan musholla seperti di Masjid Al Ikhlas, Masjid Baiturrahman, Masjid Al Furqan, Masjid Al Ikhlas Bandara Ngurah Rai, Masjid Baitul Ummah,, Masjid As Salam, Masjid Sadar, Masjid Baitul Mukmini, Masjid Ibnu Batutah, Mushalla Al Azmi, Mushalla Al Amanah GKN Renon, Musholla Mandala Darussalam, Masjid Baitul Makmur dan beberapa Masjid serta Mushola di Bali.

Sayangnya, sejumlah media ada yang memberitakan kegiatan aksi kemanusiaan ini ditujukan untuk berunjuk rasa kepada Presiden Jokowi yang sedang melakukan kunjungan kenegaraan ke Pulau Bali dalam waktu yang sama. Padahal nyatanya aksi ini tidak ada kaitannya dengan kunjungan Presiden Joko Widodo ke Bali. [dhani/syahid/voa-islam.com]

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Smart Teen lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X